99 ideas for happy leader
Nana Rukmana D. Wirapradja (Pengarang) ; Inayati Ashriyah (Penyunting) ; Meinudin (Ilustrator)
Tersedia di:
Deskripsi
Bibliografi: halaman 221-222 ; Seorang pemimpin dari semua level pasti mendambakan kebahagiaan, bukan hanya untuk dirinya sendiri, melainkan juga untuk orang-orang yang dipimpinnya dan yang ada disekitarnya. Selain memberikan kabar gembira dan peringatan, banyak hal sederhana lainnya yang dapat dilakukan oleh seorang pemimpin untuk membuat orang lain bahagia. Menyapa, mengingat nama, memberikan perhatian, memenuhi kebutuhan, dan melayani seseorang menjadi cara yang efektif. Jika hal ini dilakukan, niscaya ia akan tampil sebagai pemimpin dicntai dan dirindukan kehadirannya. Siapapun diri anda, sesungguhnya anda adalah pemimpin. Pemimpin yang baik adalah pemimpin yang melayani dengan sepenuh hati. Betapa indah hidup ini jika setiap orang melakukan kewajibannya dan memberikan yang terbaik untuk orang lain. Dengan begitu, hak setiap orang otomatis akan tertunaikan tanpa dituntut. Bersama buku ini, anda diajak untuk kembali menelusuri perjalanan kepemimpinan anda. Termasuk jenis pemimpin apakah anda? kisah-kisah inspiratif dalam buku dapat dijadikan sebagai titik tolak untuk melakukan sebuah perubahan. anda tidak perlu mengulur waktu untuk sebuah perubahan karena sesungguhnya orang-orang tidak dapat menunggu lebih lama lagi menantikan kehadiran anda sebagai pemimpin terpercaya!
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Anatomi Lelucon di Indonesia
SUDARMO, Darminto M
The amazing husnudzon : Menjemput Kesuksesan Dengan Berpikir Positif
AL-ATSARY, Abu Salman Farhan
Radar cross section
Knott, Eugene F.
Baby Love : Hati Yang Rapuh
Catherine Anderson ; Diana Anggraeni Santoso
Benua Maritim Indonesia : Indahnya Pesona Laut Dan Pulau Nusantara
Remigius Septian
Payudara Dan Laktasi
Reni Yuli Astutik
Sehat & cerdas untuk remaja
Yohanes Sunardi (Pengarang) ; Maya (editor)
Penghijauan, Daur Ulang Limbah, Iklim dan Ekosistem di Dunia
-
Makanan berbahaya bagi golongan darah AB
Abdul Latif (Pengarang)
Barak Obama : dari Jakarta menuju gedung putih
Ahmad Bisri (Pengarang) ; Ruslani (Pengarang) ; Lulu Rahman (Pengarang) ; Mehdi Zidane (Pengarang) ; Huzeni (Pengarang)
INFERTIL
Iwan Hadibroto (Pengarang)
Look inside your body : with over 100 flaps to lift
Kate Leake ; Helen Lee
Membongkar Ambisi Global Amerika Serikat
Mahally, Abdul Halim
Williams Gynecology Study Guide : Second edition
Werner, Claudia L. (Pengarang)