

Ensiklopedia cilik : pancaindra
Hublet, Christophe (Pengarang) ; Putri Sastra (Penerjemah) ; Gabriela Felicia (Penyunting) ; Krisna Arya (Penyunting)
Tersedia di:
Deskripsi
Teks dalam Bahasa Indonesia diterjemahkan dari Bahasa Prancis ; Judul asli : La Petite Imagerie: Les Cinq sens ; Anak-anak pasti senang kalau mereka bisa menikmati makanan lezat, mendengarkan musik yang riang, dan menonton film kartun yang lucu. Tapi, mereka akan sedih kalau jari mereka terkena pisau, hidung mereka tersumbat, dan mata mereka kemasukan debu. Mereka bisa merasakan semua itu berkat kelima indra yang mereka miliki. Buku ini akan menjawab rasa ingin tahu anak-anak tentang pancaindra, yaitu indra perasa, indra pendengar, indra peraba, indra penciuman, dan indra penglihatan. Pemahaman dilakukan dengan makin mudah dengan bermacam ilustrasi yang terdapat didalamnya. Jadikan buku pengetahuan ini bekal si kecil dalam proses pembelajarannya. Buku ini juga dapat dijadikan sarana mengenalkan anak pada ilmu sains. Ensiklopedia disusun sesuai kebutuhan anak usia dini, yang dapat digunakan dengan bimbingan orang tua atau pengajar. Edisi 2022 dari Ensiklopedia ini hadir dengan cover dan ilustrasi yang semakin menarik. Yuk cari tahu tentang panca indra di edisi ini. Koleksi seri lainnya juga ya.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Kupas tuntas coreldraw x6
MADCOMS

Kamu Juga Harus Tahu Tentang Kesehatanmu
ERINA, PS

Kilau muslimah
MUNIF, MH.

Merawat dan memperbaiki ac mobil
Juni Handoko ; SAEPUL, Ade

Perkara Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU) Teori dan Praktik : Dilengkapi Putusan-Putusan Pengadilan Niaga
MULYADI, Lilik

Gampang UN bahasa Indonesia 2013 SD/MI
HIDAYAH, Aprilia Kartika ; KHAYATUN ; FAJAR, Adinto

Aqua planet jade
OHISHI, Masaru

Step by step 42 resep kue kering fancy isi goody bag
Indriani ; Intarina Hardiman (editor)

Dahsyatnya Spiritual Detok : cara cerdas untuk sehat, cara sehat untuk cerdas
-

Mimpi Rumah Murah
-

Princess academy : Surat Misterius
Fatrekiesa Kartika Aranta ; Assyifa S.Arum

Let's make a rocket
Rebecca Colby (Pengarang)

Clade
Cantika Zhr (Pengarang) ; Dono Salim (Penyunting)

Aristotle and dante discover the secrets of the universe
Saenz, Benjamin Alire (Pengarang) ; Wawan Kurniawan (penerjemah)
