Kode etik psikologi dan aplikasinya di Indonesia

Kode etik psikologi dan aplikasinya di Indonesia

Karel Karsten Himawan (Pengarang) ; Wiwit Puspitasari Dewi (Pengarang) ; Kartika Shanti Sitorus (Pengarang) ; Eunike Mutiara Himawan (Pengarang)

Etika Profesi -- Kode Etik Psikologi
Detil Buku
Edisi edidi kedua, jilid satu
Penerbit Jakarta : Salemba Humanika, 2021
Deskripsi Fisik 250 halaman : ilustrasi ; 23 cm
ISBN 9786021232842
Subjek Etika Profesi -- Kode Etik Psikologi
Bahasa Indonesia
Call Number 174 KAR k ; KC/174 KAR k
Deskripsi
Semakin meningkatnya kesadaran masyarakat Indonesia akan pentingnya layanan psikologi menuntut perlunya memastikan agar praktik psikologi berjalan sesuai dengan kaidah dan prinsip kode etik yang berlaku. Di Indonesia, Kode Etik Psikologi telah dirumuskan oleh Himpunan Psikologi Indonesia (HIMPSI) dan dijadikan sebagai pedoman dasar dalam praktik profesional seorang psikolog. Pentingnya pembelajaran mengenai kode etik profesi membuat Kode Etik Psikologi menjadi salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa psikologi. Ironisnya, minimnya referensi yang tersedia membuat mata kuliah ini kurang dapat diajarkan secara optimal, di mana materi kelas sering kali mengandalkan referensi dan kasus-kasus dari luar negeri saja.
Pinjam Buku Ini
Buku ini dapat dipinjam/dibaca di:
Perpustakaan Jakarta - Cikini Dapat dipinjam: 3