

Metode penelitian kuantitatif : manajemen, keuangan, dan akuntansi
Farah Margaretha Leon (Pengarang) ; Rossje V. Suryaputri (Pengarang) ; Tri Kunawangsih P. (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Buku Metode Penelitian Kuantitatif: Manajemen, Keuangan, dan Akuntansi hadir untuk memberikan panduan kepada mahasiswa, dosen, praktisi, dan peneliti saat menyusun penelitian. Komponen dalam buku ini dibuat sistematis, jelas, dan mudah dipahami. Pengalaman penulis yang telah menulis di beberapa jurnal nasional dan internasional, serta sebagai mitra penulis, membuat buku ini menyajikan contoh konkret beberapa tulisan agar pembaca memiliki gambaran yang jelas mengenai bagaimana langkah-langkah menyusun penelitian. Buku ini dapat dimanfaatkan oleh para praktisi, mahasiswa, peneliti, dan dosen untuk melakukan penelitian manajemen, keuangan, dan akuntansi dalam rangka memenuhi kewajiban melakukan penelitian untuk menyelesaikan tugas akhir, serta mendapatkan hibah, mandiri, dan kerja sama dengan dosen atau mahasiswa yang lain.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

ILMUWAN Muslim Pembuka Cakrawala Ilmu Pengetahuan Dunia Jilid 29 : Ibnu Khaldun
Tim Pustaka Fathin ; Dyah. P (editor) ; A. Mellyora (editor)

Sarana Transportasi
BARITO, Saiful Rahmah

Misteri sobeknya baju Nabi Yusuf As
RAHMAN, Masykur Arif ; MUTTAQIN, Masykur Arif

Panduan Lapangan Primata Indonesia
SUPRIATNA,Yatna

Our places of worship : Hinduism
Coppendale, Jean

Rise Above The Crowd : panduan 5 langkah menangkan persaingan dan naik kelas paling tinggi
Nugroho, Indrawan

My Lady
Elya Handayani

99,99% Sukses Toeic
Riyanto Slamet (Pengarang)

Merancang Outbond Training Profesional
Renati Winong Rosari (Pengarang)

Jony Ive : Sosok Genius di Balik Desain Produk Apple yang Menakjubkan
Miftahul Jannah (Pengarang)

Spiritualitas dan AKhlak : Tafsir Al-Qur'an tematik 1
editor : Muchlis M. Hanafi, et. al (Pengarang)

Constitution Translated for Kids
Travis, Cathy (Pengarang)

Khazanah Ulama Perempuan Nusantara : Biografi dan Perjuangannya
Nur Hasan (Pengarang) ; Muhammad Ali Fakih (Penyunting)

Aktivitas bersama Salim dan Salma : hewan-hewan dalam Al-Quran dan hadis
Musriah (Pengarang) ; Nisa Nafisah (Ilustrator) ; Ginanjar Setia M. (Penyunting)
