JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Luka cinta

Luka cinta

RISNA, Utami (Pengarang) ; Aisyah (Penyunting)

Edisi Cetakan pertama
Penerbit Jakarta : Rumah Orange, 2022
Deskripsi Fisik 250 Halaman : ilustrasi ; 13 x 19 cm
ISBN 9786021588550
Subjek Novel
Bahasa Indonesia
Call Number 899.221.3 RIS l

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta Utara - Koja
Dapat dipinjam: 3 | Baca di tempat: 1
Perpustakaan Jakarta Selatan - Gandaria Tengah
Dapat dipinjam: 10

Deskripsi

Cinta itu... sebenarnya apa! Kenapa tidaK hanya kebahagiaan yang tercipta? Kenapa harus ada luka. air mata, dan pengkhianatan yang selalu membayanginya? Aku tak tahu apa aku memang harus melepaskanmu, sementara hatiku benar-benar mengatakan bahwa aku memilihmu, aku mencintaimu sepenuh hatiku. Aku tahu betapa banyak luka yang hadir karenamu. aku tahu betapa banyak air mata menetes karenamu. namun cinta tak mampu ku hapus. Aku... ingin kamu selalu di sisiku. Aku tidak ingin kehilanganmu. Namun, cintamu telah menjelma menjadi duri yang melukai hatiku. Jika pada akhirnya aku harus melepasmu, yakinkan aku bahwa kau bahagia tanpaku. Berikan aku petunjuk bahwa aku mampu menjalani hidupku tanpamu. berikan aku senyuman yang akan menghapus semua tangisku. Luka ini. entah sampai kapan ku rasa, namun cinta ini, aku tahu itu untuk selamanya.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!