Bina busana 6 :  petunjuk lengkap pecah pola aneka model kebaya klasik dan modern

Bina busana 6 : petunjuk lengkap pecah pola aneka model kebaya klasik dan modern

Muhammad Hamzah Wancik (Pengarang) ; Nana Lystiani (Penyunting) ; Ima Hardiman (Penyunting)

Tata Busana -- Pola -- Mejahit
Detil Buku
Edisi -
Penerbit Jakarta : Gramedia Pustaka Utama, 2023; © Penerbit Gramedia Pustaka Utama
Deskripsi Fisik 140 Halaman : Ilustrasi ; 24 cm.
ISBN 9786020670454
Subjek Tata Busana -- Pola -- Mejahit
Bahasa Indonesia
Call Number KC/646.4 MUH b
Deskripsi
Buku ini merupakan judul keenam dari Seri Bina Busana yang disusun oleh Muhammad Hamzah Wancik berdasarkan metoda pecah pola busana. Seri Bina Busana menyajikan rangkaian pola-pola busana yang dibutuhkan pembaca. Memasuki buku keenam ini, Bina Busana muncul dengan muatan khusus pola kebaya dan padanannya. Berbagai pola kebaya, baik yang tradisional seperti kebaya kartini dan kutubaru, maupun modern, diulas dengan detail di dalam buku ini. Untuk padanannya, pola kain wiron, rok bersyabo. rok ala putri duyung, hingga celana panjang juga disajikan lengkap. Setiap jenis busana dalam buku ini dibahas tuntas mulai dari detail model, pola dasar, pecah pola, rancangan bahan, hingga cara menjahitnya.
Pinjam Buku Ini
Buku ini dapat dipinjam/dibaca di:
Koleksi belum dapat dipinjam atau dibaca di tempat