

Bahagiaku kamu
Kamiluddin Azis (Pengarang) ; Latif (Penyunting)
Tersedia di:
Deskripsi
Bahagia itu sangat jarang kutemui bahkan mungkin ia hanya mempi-mimpi yang lalu hilang saat aku terjaga dari tidurku. Bertemu denganmu membuatku mengerti bahwa hidup tak semudah yang kubayangkan. Engkau membuatku memahami sesulit apapun hidup, ia selalu memberikan jalan bagi siapapun yang ingin bahagia. Aku tahu aku mungkin terlalu cepat menilaimu, namun, perasaanku tak mampu lagi kubohongi, kau begitu memesona. Jika kelak aku tak mampu membuatmu jadi milikku, jika kelak aku hanya bisa mengenangmu, kuharap kau pun mengenangku meski dengan cara yang berbeda. Kisah ini aku tulis, kisah tentangmu yang membuat hidupku jauh lebih bermakna lewat kisah ini, yang kuharap kelak akan membuatmu mengingatku, sebuah kisah yang jujur mengungkapkan rasaku padamu, aku ingin kau mengerti, bahagiaku adalah kamu.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Dialog Umar Kayam; editor Mikael Johani
KAYAM, Umar

Backpacking : Vietnam & Cambodia Ho Chi Minh City-Phnom Penh-Siem Reap-Angkor
FAHRUDIN, Hairun

Ladang Mematikan = Deadly harvest
GRAHAM, Heather

The Big book of parenting solution : 101 jawaban sekaligus solusi bagi kebingungan dan kekhawatiran orang tua dalam menghadapi permasalahan anak sehari-hari
BORBA, Michele ; GRACINIA, Juliska dan FITRIANI, Yanuarita

Neuro-fuzzy : integrasi sistem fuzzy & jaringan syaraf
KUSUMADEWI, Sri

Kekuatan dalam memulai hal bodoh
penerjemah : dharmawati.chen@yahoo.com

ajaibnya surat - surat al - qura'an
-

The blind owl : Dunia retak sang pecinta
-

Ensiklopedia sains dan teknologi jilid 6 : Referensi visual IPA dan IPS arsitektur, musik
Murrell, Simon (Pengarang) ; Johnny Pau (editor) ; Chris Walker (editor) ; Kevin Williams (editor) ; Heather McCarry (editor) ; Anis Apriliawati (penerjemah) ; Yohanes Agustono (penerjemah)

Burmese days : hari-hari di burma
Orwell, George (Pengarang) ; Endah Raharjo (penerjemah) ; Yudi Santoso (editor)

Serial 18 Nilai Karakter Bangsa Indonesia: #06 Kreatif - Rani Belajar Kreatif
Mutaroh A'mal (Pengarang)

Must be a happy ending 1
Flada (Pengarang) ; Lingliana (penerjemah) ; Juliana Tan (editor)

Buku pintar anak islam : Kumpulan hadist bukhari & muslim
Abi adra (Pengarang)

Bukan pengikutmu yang sempurna
Annisa Ihsani (Pengarang) ; Mery Riansyah (Penyunting)
