JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Sebelum sendiri

Sebelum sendiri

Aan Mansyur, M. (Pengarang)

Edisi Cetakan kedua, Mei 2021
Penerbit Yogyakarta : JBS, 2021
Deskripsi Fisik 84 halaman ; 19 cm
ISBN 9786026125606
Subjek Puisi Indonesia
Bahasa Indonesia
Call Number 811 AAN s

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 3
Perpustakaan Jakarta - PDS HB Jassin
Dapat dipinjam: 2

Deskripsi

Gunung-gunung biru. Langit lapang dan selalu baru. Udara dan mata penduduk desa yang tenang. Ternak-ternak gemuk dan hamparan padi yang jauh dari hama milik departemen pertanian–dan hal hal lain yang hanya bisa dipetik dalam mimpi. Jangan bangun. Harapan para petani bertarung dengan perut rakus orang kota. Petak-petak sawah terjual.Anak-anak muda hilang ditelan sekolah dan pabrik milik tuan dari luar negeri. Petikan kecapi sayup. Kebahagian yang tidak cukup. Kesedihan yang tidak sanggup menghibur diri. Tidurlah. tidurlah kembali.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!