Teologi informasi :  refleksi wacana & literasi media

Teologi informasi : refleksi wacana & literasi media

Abdullah Khusairi (Pengarang) ; Indrian Koto (Pengarang)

Esai Indonesia -- Literasi Informasi
Detil Buku
Edisi Cetakan pertama, Juni 2020
Penerbit Yogyakarta : Jual Buku Sastra (JBS), 2020; © Dr. Abdullah Khusairi, MA 2020
Deskripsi Fisik xxxiv, 420 halaman ; 21 cm
ISBN 9786239216573
Subjek Esai Indonesia -- Literasi Informasi
Bahasa Indonesia
Call Number 814 ABD t
Deskripsi
Manusia membutuhkan informasi sebagai hak, tetapi dalam kehidupan yang serba bergegas ini, sikap teologis sangat menentukan bagaimana seseorang menempatkan informasi yang didapatkannya. Itu pula yang akan menjadi pandangan, sikap, mungkin juga menjadi tindakan. Keputusan seseorang terhadap sesuatu hal, dilandasi dengan sikap teologis yang tak terpisahkan dengan kemampuan serapan terhadap berapa banyak informasi tetang ketuhanan, keagamaan, ilmu pengetahuan, dan sistem berpikir yang mengitari hidupnya. Sementara itu media sebagai pintu bagi beragam informasi hari ini berhadap-hadapan dengan media sosial yang tak kalah riuhnya berbagi informasi. Buku ini mengajak pembaca mencermati semua hal itu, sebagaimana layaknya mencermati hak-hak hidup yang lain.
Pinjam Buku Ini
Buku ini dapat dipinjam/dibaca di:
Koleksi belum dapat dipinjam atau dibaca di tempat