Xanny
Herlinssi (Pengarang) ; Haitiwi (Penyunting) ; Arreuvia (Penyunting) ; S. Makhruf (Penyunting) ; Bearmochi (Ilustrator)
Tersedia di:
Deskripsi
Jika bukan obsesi, apakah ini disebut balas dendam? Jika tidak bisa memiliki, apakah harus menjadi bayangan untuk melupakan? “Tertawalah hari ini, bisa jadi tawa itu tidak akan ada lagi di esok hari!” Dunia memang selalu berputar. Ratu kampus yang dulu pernah menghina laki-laki culun ketika mengajaknya menghadiri prom night kini bertemu kembali dalam keadaan yang jauh berbeda. Ratu kampus kini hanya tinggal gelar dan si culun telah menemukan jalannya seperti ulat yang berubah menjadi kupu-kupu. Meski begitu, segala perkataan jahat yang sempat terucap dan melukai tidak pernah benar-benar hilang dan sembuh. Pria itu tahu, perasaan ini bukanlah obsesi. Apakah ini untuk sekadar balas dendam? Entahlah. Yang ia tahu, jika wanita pujaannya ada, maka dia akan sembuh. Namun, jika ia menghilang dari hadapannya, jangankan tawa, nyawa wanita pujannya pun menjadi taruhannya. Wanita itu tahu, si Pria yang tidak sempat ia kenal dengan baik itu tidak seperti yang di pikirannya. Jika kebenaran datang lebih cepat, mungkin kisah hidupnya tidak akan tersesat sejauh ini. "Jimmy, semua ini karena aku. Aku yang membuatmu seperti ini!" Buku Xanny ini merupakan sebuah novel karya Herlinssi yang terlebih dahulu telah populer di wattpad. novel bergenre romance ini bercerita tentang kisah cinta Park Jimmy dan Kang Seulji.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Zaid Bin Tsabit Al-Anshary
ARIFIN, Jauhari
Lonely : Rasa Sepi
AMOS, Janine
Manajemen Perpustakaan
SUTARNO, NS
Pesona manusia faatihah
S. A., Ahan ; AZZET, Akhmad Muhaimin
Ekor beracun
Nur Ayati ; Sukma Romadhon (ilustrator)
Menggugah partisipasi gender di lingkungan komunitas lokal
REMISWAL
Apa Yang Paling Panjang? : Temukan Berbagai Fakta, Rekor, dan Perbandingannya di Sini!
J.B. Satrio Nugroho ; Jarvi Kurnia Lestari
Beautiful Bombshell
LAUREN, Christian ; Airien Kusumawardani
Metode Numerik Berbasis MathCAD
; Theresia Arie Prabawati
Kreasi cantik manik akrilik
Dwi Fajar Ratri (Pengarang)
Meningkatkan pengetahuan dan pencegahan penyakit covid-19 dalam rangka pemberdayaan masyarakat
-
Yummy : koleksi resep sj paling banyak di-rebake
Susianna Jo (Pengarang)
Knowledge management : mengintegrasikan digital tools dalam rencana pembelajaran
Rita Wati (Pengarang) ; Richardus Eko Indrajit (Pengarang)
Sejuta puisi untuk Jakarta : buku 2 : karya masyarakat umum
Wahyu Haryadi (Pengarang)