

Gaya hidup penyebab penyakit mematikan
Anies (Pengarang) ; Fariza YM (Penyunting)
Tersedia di:
Deskripsi
GAYA HIDUP sehat adalah sebuah komitmen jangka panjang untuk menjaga atau melakukan beberapa hal agar mampu mendukung fungsi tubuh, sehingga berdampak baik bagi kesehatan. Agar dapat mewujudkannya, ada beberapa upaya yang bisa dilakukan untuk menerapkan pola hidup sehat. Menerapkan pola hidup sehat tentu akan membantu kita terhindar dari risiko penyakit, baik di masa sekarang hingga masa depan. Sebab, pola hidup sehat bisa meningkatkan sistem imunitas tubuh dan membantu melawan radikal bebas yang menyerang tubuh. Dibahas dalam buku ini berbagai penyakit yang berkaitan dengan gaya hidup antara lain obesitas, stroke, diabetes melitus, hipertensi, atau vegetarian sebagai gaya hidup. Juga berbagai kebiasaan sebagai gaya hidup, misalnya mencegah stunting sebagai gaya hidup maupun sehat itu sendiri sebagai gaya hidup. Diharapkan, buku ini bermanfaat bagi masyarakat luas, terutama para ibu rumah tangga. Juga buku ini sangat bermanfaat bagi para mahasiswa kedokteran, kesehatan dan lingkungan, untuk memperluas cakrawala pandang. Salam sehat.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Budi daya anggrek
GUNAWAN, Livy Winata

Sejarah Perlawanan Terhadap Imperialisme dan kolonialisme di Sulawesi Selatan
INDONESIA, Direktorat Sejarah Dan Nilai Tradisional

Supervisi pendidikan dalam rangka program inservice education
SAHERTIAN, Piet A

The Tokyo zodiac murders = pembunuhan zodiak Tokyo
SHIMADA, SOJI ; RUZIATI, Barokah

Ruang sosial baru perempuan tionghoa : sebuah kajian pascakolonial
MEIJ LIM SING

Kuark edisi 08/th. V level 3 kelas 5-6 SD : fisika: perkaratan
LUSITA, Felicia

Panduan Lengkap Shalat, Doa, Zikir & Shalawat
Enjang Burhanudin Yusuf ; AGUNG, Firdaus

The Best English Grammar fot TOEFL
Fahmi Sofyan

Belajar kepemimpinan MGR. Ignatius Suharyo : Dari angon bebek sampai angon umat
-

Kiat jitu peramalan saham analisis dan teknik
Arief Habib (Pengarang)

5 tahun masa bakti bapak try sutrisno
Soedjoko (Pengarang) ; Ismet Herdy (editor) ; Sutopo (editor) ; Budhy Rahadi (editor) ; Sumarsono (editor) ; Kusma Wiriadisastra (editor)

Antalogi Puisi Indonesia : Kumpulan Pilihan Yayasan Lontar
John H McGlynn (Pengarang) ; Dorothea Rosa Herliany (Pengarang)

Terminologi pengelolaan sumberdaya perairan
Dadan Zulkifli (Pengarang) ; Ratna Suharti (Pengarang) ; Meuthia Aula Jabbar (Pengarang) ; Ita Junita Puspa Dewi (Pengarang) ; Heri Triyono (Pengarang) ; Basuki Rachmad (Pengarang) ; I Nyoman Suyasa (Pengarang) ; Mulita (Pengarang) ; Nunung SabariyahMira (Pengarang)

Hal-hal yang boleh dan tak boleh kulakukan : Kumpulan refleksi diri agar hidup menjadi lebih menyenangkan
Teruko Kobayashi (Pengarang) ; Faizal (Penerjemah)
