Ekonomi Islam : teori dan praktiknya dalam perdagangan obligasi syariah di pasar modal Indonesia dan Malaysia
HULWATI
Tersedia di:
Deskripsi
Buku ekonomi Islam ini amat bermakna kepada praktisi, ahli akademik dan mahasiswa dalam memperdalam kajian ekonomi Islam. Urutan perbincangan yang tersusun dengan baik bagi mereka yang baru saja ingin memahami bidang ini maupun yang telah mengenal dasar-dasar ekonomi. Susunan yang dimulai dengan konsep ekonomi Islam dan konsep pembiayaan dalam perdagangan amat membantu untuk memahami lebih jauh persoalan yang lebih kompleks. Secara perlahan, tetapi pasti sistem bisnis dan keuangan terus berkembang. Ia telah memasuki berbagai sektor keuangan dan bisnis di Indonesia. Sekarang mulai berkembang pasar modal syariah, dimana di Bursa Efek Jakarta telah dikenal adanya Jakarta Islamic Index (JII). Di bursa yang sama juga telah diintroduksikan dan diperdagangkan produk atau instrumen pasar modal berupa Reksa Dana Syariah dan Obligasi Syariah. Buku ini menjadi sangat layak untuk dibaca, karena ia banyak menjelaskan berbagai persoalan Fiqh Kontemporer yang berkaitan dengan salah satu instrumen pasar modal syariah, yakni Obligasi Syariah.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Praktek organisasi dan metode
S. PAMUDJI
Lippincott's concise illustrated anatomy : thorax, abdomen and pelvis volume 2
PANSKY, Ben
Land and longhouse : agrarian transformation in the uplands of Sarawak.
Cramb, R. A.
Catatan Hati Pejuang Kanker : 9 Kisah Inpiratif Penyintas Kanker Perempuan Untuk Meraih Kesembuhan
Priska Siagian
Charlie Is Back
Fransisca Intan
Forensic Accounting Untuk Pemula dan Orang Awam
Fernandoo HS (Pengarang)
Yayasan dala teori dan praktik
; Tarmizi
3D : disyukuri, dijalani, dinikmati
Azizah Hefni (Pengarang) ; Yaswinda Fe. (Pengarang)
Miss Curhat
Annisa R. Arigayota (Pengarang) ; Sabila (penyunting) ; Lian Kagura (penyunting) ; Aulia Sofia (ilustrator)
Kode etik profesi akuntan publik 2021
-
I say hello
Claire Llewellyn (Pengarang) ; Chloe Evans (Ilustrator)
Pengadaan dan Pemilihan Bahan Pustaka
Soejono Trimo (Pengarang)
Norwegian wood
Murakami, Haruki (Pengarang)
Franklin pergi ke museum
Bourgeois, Paulette (Pengarang) ; Brenda Clark (Ilustrator) ; C. Erni Setiyowati (Penerjemah) ; Flora Maharani (Penyunting)