Chic mengolah wastra Indonesia : sulam tapis Lampung
HAMY, Stephanus ; SURYAWAN, Debbie S. ; LYSTIANI, Nana
Tersedia di:
Deskripsi
Keindahan kain berhias sulaman tangan dari Lampung memang tak ada duanya. Wastra cantik ini dikenal dengan nama kain sulam tapis Lampung. Selain kekayaan berupa sulaman buatan tangan dari benang emas, kain ini juga memiliki ragam hias yang tak kalah menarik dan berkarakter. Karena itulah di dalam buku ini terdapat secupik informasi tentang kain sulam tapis Lampung yang bertujuan untuk memberi inspirasi kepada banyak individu agar tak ragu mengolah kain-kain cantik sarat makna dan budaya ini menjadi busana yang modern dan memiliki daya pakai yang tinggi di tengah era digital dan perkembangan tren yang terus berputar. Buku ini juga memperlihatkan bagaimana sepotong busana atau bahkan sehelai kain sulam tapis Lampung bisa dimainkan sedemikian rupa sehingga tampil beda melalui konsep padu-padan yang cerdas dan kreatif.