Kucuran keringat dan derap pembangunan : jejak migran daam pembangunan daerah
Haris, Abdul
Tersedia di:
Deskripsi
Ada tiga komponen penting yang patut dipertimbangkan dalam melakukan kalkulasi pembangunan dalam konteks apapun. Ketiga komponen tersebut adalah kemampuan pemerintah local dalam membiayai pemmbangunan, keterlibatan masyarakat dalam seluruh proses pembangunan dan komitmen pelaku pembangunan terhadap hasil dan target pembangunan yang direncanakn. Buruknya kualitas kebijakan pembangunan yang dilakukan pada tingkat local mencerminkan sikap moral dan kapabilitas pengambil kebijakan pada level elit birokrat sebagai pengambil dan eksekutor kebijakan sekaligus. Namun demikian, kemunduran – kemunduran pembangunan yang terjadi tidak pula dapat disalahkan hanya pada tingkat eksekutif semata, tetapi harus juga dikembalikan pada sikap moral politik anggota parlemen sebagai control atau filter utama di tingkat daerah.