Kamus akor dan melodi gitar

Kamus akor dan melodi gitar

HENDRO S.D. ; FUNATIK, Ari

INSTRUMEN PETIK (MUSIK)
Detil Buku
Edisi
Penerbit Jakarta : Lingua Kata, 2011.
Deskripsi Fisik viii, 360 hlm. ; 19 cm
ISBN 978-602-8388-50-4
Subjek INSTRUMEN PETIK (MUSIK)
Bahasa -
Call Number 787 HEN k
Deskripsi
Dalam sebuah irama permainan musik, gitar biasa digunakan untuk mengiringi lagu atau memainkan melodi. Berbeda genre musik, berbeda pula permainan gitarnya. Namun, semua genre musik bisa Anda mainkan jika menguasai teknik-teknik dasar bermain gitar. Buku ini sangat tepat dijadikan panduan, bahkan jika Anda belum dapat bermain gitar sama sekali, Anda dapat dengan mudah menemukan akor yang Anda cari dengan memanfaatkan indeks. Selain itu, Anda juga dapat meningkatkan skill permainan gitar Anda dengan mengikuti berbagai teknik yang dikupas dalam buku ini, mulai dari komposisi akor hingga improvisasi melodi. Di dalamnya juga dibahas tentang cara memainkan berbagai genre musik, mulai pop, dangdut, keroncong, rock, hingga jazz.
Pinjam Buku Ini
Buku ini dapat dipinjam/dibaca di:
Perpustakaan Jakarta - Cikini Dapat dipinjam: 4