Pelabuhan perikanan
LUBIS, Ernani
Tersedia di:
Deskripsi
hlm. 177-182 ; Pelabuhan perikanan merupakan bagian terpenting dari sistem pemanfaatn sumber daya perikanan karena pelabuhan perikanan merupakan basis industri perikanan terutama perikanan laut yang memberikan peluang bagi investor yang ingin beraktivitas di dalamnya. Penanganan laut yang memberikan peluang bagi investor yang ingin beraktivitas didalamnya. Penanganan dan pengelolaan pelabuhan perikanan yang sungguh-sungguh dan optimal akan dapat menjawab tantangan pembangunan perikanan, selain untuk peningkatan produksi sebagai sumber devisa daerah dan Negara, juga untuk peningkatan lapangan kerja. Tantangan globalisasi memerlukan pengelolaan pelabuhan perikanan yang efektif dan efisien antara lain untuk mencapai pembongkaran, penanganan, dan ketepatan waktu dalam distribusi. Pada era otonomi daerah saat ini peluang untuk mengoptimalkan dan mengembangkan pelabuhan perikanan dilakukan untuk mempercepat pertumbuhan ekonomi wilayah berbasis perikanan dan peningkatan kesejahteraan masyarakatnya.