

Pulang
Sofi Meloni (Pengarang) ; Pardede, Afrianty P. (penyunting)
Tersedia di:
Deskripsi
PADA AKHIRNYA SEMUA ORANG INGIN PULANG. Tidak peduli seindah apa pun tempat yang sedang dikunjungi, pulang menjadi sebuah kerinduan yang tidak terelakkan. Hal itu juga yang dirasakan oleh Angel, yang menghabiskan hari-harinya memandangi bunga-bunga cantik di toko bunga Angel’s Florist. Angel tidak ingat bagaimana dirinya berakhir di tempat itu. Meskipun tidak ada yang bisa melihat keberadaannya, bagi Angel, berada di antara kumpulan bunga-bunga memberikan rasa tenteram bak obat bius yang membuat ia melupakan segalanya, termasuk tentang masa lalunya. Sampai suatu hari seorang pria bernama Adam berkunjung ke Angel’s Florist dan membuat Angel mulai mempertanyakan keberadaannya. Interaksinya dengan Adam akhirnya membangkitkan keinginan Angel untuk menemukan kembali jati dirinya. Adam tidak pernah menyangka kunjungan spontannya ke toko bunga membuat ia berakhir bertemu dengan Angel, seorang wanita misterius yang terlihat kehilangan arah dan tujuan. Dihadapkan pada kenyataan bahwa tidak ada yang bisa melihat wanita itu selain dirinya, Adam pun setuju membantu Angel menemukan jalan pulangnya.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Seri sains untuk pemula : mineral dan baja
KURNIAWAN, Irwan

Just so stories : Sekedar cerita
KIPLING, Rudyard

Undang-Undang Republik Indonesia nomor 25 tahun 1999 tentang perimbangan keuangan pemerintah pusat dan daerah
IRIANTO, Muhammad

Karin's interchanging life
OKADA, Haruki

Animals from Long Ago
ECONOMOS, Christine

Let's Have Some Soup! vol. 1
SASANO, Sai ; Eka Fithri Handayani

Move Beyond Your Averages Limits Like Merry Riana : Menembus batas, mencapai impian
Richie Jimmy Walia

Mudah membuahkan 38 jenis tabulampot paling populer
Herfin Sasono (Pengarang) ; Nofiandi Riawan (Pengarang) ; Tintondp (Pengarang)

Ragam Desain Interior Modern
Dimas Kharisma Yunizar ; Suparno Sastra M.

ATLAS INDONESIA DAN DUNIA : Meliputi 33 Provinsi di Indonesia 7 Keajaiban Dunia
-

Penyucian jiwa (tazkiyat-al-nafs) & kesehatan mental
A.F.Jaelani (Pengarang)

Asal-usul nama kota pantai sulawesi
Vika Octavia (editor) ; M. Natsir maulana (editor) ; Febby Fitri Anti (editor) ; Kastari (penata letak) ; Indri Anggraini (ilustrator)

Communication Works : Teri Kwal Gamble Michael Gamble
Matthew Jon

Kalam dari arafah : Antologi puisi
Eneng Sri Supriatin (Pengarang) ; Abdul Hasim (penyunting)
