JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Pembangunan kawasan dan tata ruang

Pembangunan kawasan dan tata ruang

ADISASMITA, Rahardjo

PERENCANAAN KOTA
Edisi Ed. 1,
Penerbit Yogyakarta : Graha Ilmu, 2013
Deskripsi Fisik xiv, 302 hlm. ; 24 cm.
ISBN 978-979-756-633-3
Subjek PERENCANAAN KOTA
Bahasa Indonesia
Call Number 711.5 ADI p

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 3

Deskripsi

Pendekatan pembangunan kawasan dan tata ruang lebih maju dibandingkan dengan pendekatan regional (wilayah). Pendekatan kawasan dilakukan pada wilayah pengembangan yang memiliki fungsi tertentu, memiliki pusat penggerak utama (prime over) yang ditunjang secara fungsional oleh pusat-pusat yang lebih rendah ordenya, memiliki sektor/komoditas unggulan, tersedianya jaringan jalan ke seluruh wilayah, memiliki pelabuhan yang melayani pengiriman barang antar daerah, dengan demikian pembangunan dilaksanakan secara terarah dan terprogram. Buku ini membahas teori pengembangan wilayah dan ketataruangan menuju pembangunan yang reliable, acceptable dan implementable.

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!