Happy Son and Smart Dad : Sepuluh Telur Ajaib = Ten Magic Eggs
Zheng Chunhua
Tersedia di:
Deskripsi
Kali ini, teman kerja Ayah akan berkunjung ke rumah untuk makan bersama. Nantinya, setiap orang akan menunjukkan kemampuan memasak mereka. Begitu pun dengan Ayah. Dengan penuh semangat, Ayah berencana akan menyajikan masakan andalannya. Tapi, saat Ayah akan memasak hidangan spesialnya, ternyata kesepuluh telurnya tidak mau pecah. Kira-kira apa yang Datou lakukan terhadap telur tersebut, ya? Apakah Ayah berhasil menyajikan hidangan spesialnya? Seri Happy Son and Smart Dad merupakan kumpulan cerita pendek karya penulis terkenal Tiongkok, Zheng Chunhua. Puluhan kisahnya ditulis menggunakan sudut pandang anak-anak. Melalui kehidupan sehari-hari yang penuh imajinasi, anak-anak pembaca bisa merasakan kebahagiaan, kehangatan, cinta kasih, dan mengenal arti rasa bersyukur.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
kekuasaan Mahkamah Agung R I
SUBEKTI , R
Teori ringkas latihan soal dan pembahasan kimia SMA kelas X, XI, XII siap UN, UM UGM, SPMB, dan seleksi PTN Mandiri
ISANA
Art of hijab
Nalia RIFIKA, ; IRYANI, Nurilla
Speed reading better recalling : Manfaatkan teknik-teknik untuk membaca lebih cepat dan meningkat secara maksimal
WAINWRIGHT, Gordon ; Sutrisno Heru
24 Desain rumah kos di lahan 100-200 m2
SAZALI, Rendy Hasan ; SUSILO, Candra Adi
Akuntansi manajemen : edisi 3 revisi
PRAWIRONEGORO, Darsono
Japan
Ellington, Lucien
Tata bahasa Acuan Bahasa Indonesia
S.Effendi
Design Research : Teori dan Implementasinya (Sebuah Pengantar)
Rully Charitas Indra Prahmana
Buku pedoman belajar perawatan jenazah untuk pemula
Abdul Lathif (Pengarang) ; Luqman al-Hakim (tata letak)
Benda di sekitarku : ya cerdas ya kreatif
al aulad (Pengarang)
Pesona rasa
Dia Paramita (Pengarang) ; Fitria (penyunting)
Malam Yang Sangat Mengharukan
Ready Susanto (Pengarang)
Pati Geni
Hasta Indriyana (Pengarang)