JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Sunset & Rosie

Sunset & Rosie

Tere Liye

Edisi Cetakan kedua puluh dua; Cetakan kedua puluh lima
Penerbit Jakarta : Mahaka Publishing, 2018
Deskripsi Fisik iv, 426 Halaman ; 20.5 cm.
ISBN 9786029888362 ; 9786029474084
Subjek Novel / Fiksi Indonesia
Bahasa Indonesia
Call Number 813 TER s

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 2
Perpustakaan Jakarta - PDS HB Jassin
Dapat dipinjam: 3

Deskripsi

Sehari menjetang pertunangan Tegar dengan Sekar, Tegar sedang tele-conference dengan keluarga bahagia Rosie yang sedang merayakan ulang tahun perkawinan ke-13 di Jimbaran-menyaksikan sunset. Saat itu terjadilah bom Jimbaran. Keluarga Rosie ada di tempat kejadian. Kontak terputus seketika. Tegar panik langsung ke Bali, lupa akan pertunangannya.

Ulasan

4.5

/5
(2)
1
0
2
0
3
0
4
1
5
1