

Aplikasi generalized linear model pada R
Jamilatuzzahro ; Rezzy Eko Caraka ; Riki Herliansyah
Tersedia di:
Deskripsi
Pada umumnya pemodelan statistika bersifat abstrak yang merupakan konsep sederhana dari sebuah teori yang lumrahnya digunakan pada rumpun sains, teknologi penelitian tentang hubungan diantara fenomena-fenomena real merupakan dasar dari tujuan sains dan memainkan peranan penting dalam kehidupan sehari-hari. Dalam praktek di lapangan, data yang ditemukan seringkali tidak memenuhi asumsi yang diisyaratkan regresi linier klasik. Generalized linier model (GLM) merupakan perluasan dari model regresi linier dengan asumsi prediktor memiliki efek linier akan tetapi tidak mengasumsikan distribusi tertentu dari variabel respon dan digunakan ketika variabel respon merupakan anggota dari keluarga eksponensial. Buku ini memberikan penjelasan untuk memahami Generalized Liniear Model (GLM), Generalized Additive Models (GAM), Generalized Additive Mixed Models (GAMM) dan Generalized Liniear Model (GLM), serta kasus untuk respon biner juga Generalized Linear Latent Variable Models (GLLVM). Buku ini juga memberikan panduan dalam analisis menggunakan software R, serta memperkenalkan sebuah package baru yang bernama gllvm untuk estimasi model Generalized Linear Latent Variable Models. Package ini tersedia di CRAN R dan merupakan hasil karya penulis. ; Bibliografi : halaman 91-94
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Ekonomi Orde Baru

Kumpulan peraturan Tentang pengendalian pencemaran udara di Provinsi DKI Jakarta Jakarta Pemerintah Daerah DKI Jakarta
JAKARTA, Pemerintah Daerah DKI

Beberapa madhab dan dikotomi teori linguistik
ALWASILAH, A. Chaedar

Professional lighting for photographer : lighting for beauty
ADIMODEL

Dompet membawa nikmat
Gong, Gol A ; Langlang Randhawa (pengarang)

Administrasi publik : konsep dan perkembangan ilmu di Indonesia
SUGANDI, Yogi Suprayogi

Rich investor from growing investment
RYAN, Filbert

Landasan Pendidikan : Dasar Pengenalan Diri Sendiri Menuju Perubahan Hidup
Amos Neolaka ; Grace Amalia A. Neolaka

Hak karyawan atas gaji & pedoman menghitung : gaji pokok, uang lembur, gaji sundulan, insentif-bonus-thr, pajak atas gaji, iuran pensiunan - pesangon, iuran jamsostek/dana sehat
ADISU, Edytus

Kami Indonesia : antologi puisi penjaga NKRI
-

Sukma 01
Rachnie. M (Pengarang) ; Indra G. (Penyunting)

Nadir pandemi : catatan new normal menuju gelombang kedua
Irwan Fecho (Pengarang) ; A. Fathoni (Penyunting)

Planet facebook
Fredy Yusman Kapang (Pengarang)

Kumpulan Sajak : Orang-orangan yang Menyala dari Matanya
Hendro Siswanggono (Pengarang) ; Yuliati Sasetyo Wardani (editor)
