Soedirman & Alfiah : kisah-kisah romantis panglima besar Jenderal Soedirman
Rokajat Asura, E. (Pengarang) ; Tantrina Dwi Aprianita (Penyunting)
Tersedia di:
Deskripsi
Beribu maaf, Bapak Haji. Maksud kedatangan saya pagi ini hendak meminta kemurahan hati Bapak, agar Alfiah, putri Bapak, boleh saya jadikan teman hidup yang akan saya rawat sebaik-baiknya hingga kelak hari tua. Kata-kata itu keluar dari mulut Soedirman ketika melamar Alfiah, gadis dari keluarga terpandang. Kisah cinta yang awalnya tidak direstui oleh keluarga besar Alfiah itu menemui berbagai cobaan di masa perang kemerdekaan. Cinta Soedirman-Alfiah mulai tumbuh sejak sama-sama sekolah di Wiworo Tomo, saat Soedirman menjadi sekretaris himpunan siswa, dan Alfiah, bendaharanya. Kebahagiaan membuatmu tetap manis, cobaan membuatmu kuat, kesedihan membuatmu tetap menjadi manusia, kegagalan membuatmu tetap rendah hati. Ungkapan itu telah diwujudkan semasa gerilya saat Soedirman sakit Alfiah mendukung lahir batin dan merelakan seluruh perhiasan pemberian orangtuanya untuk bekal sang suami di medan gerilya.
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Asal-usul Totaliterisme Hannah Arendt; penerjemah A. Agus Nugroho
ARENDT, Hannah
Pride and prejudice : Keangkuhan dan prasangka
Austen, Jane ; Penyunting ; M. Syarif Mansyur
The lion king : : Disney English Comics
DISNEY ; WIDJAJANTO, Donna
Dari dunia lain
WATARI, Chie ; SAWITRI, Tetriana
Ya, saya vegetarian
SRI, Rejeki ; QONI
Komik Nilai-Nilai Karakter Bangsa: Rasa Ingin Tahu
Rahayu Ummi Farida
Rahasia Mengajarkan Gemar Membaca Pada Anak Sejak Dini
Dwi Sunar prasetyono
The Outcast
Okky Madasari (Pengarang) ; Nurhayat Indriyatno Mohamed (Penerjemah) ; Makna Satria (Penerjemah)
Sultan Sulaiman Al-Qanuni : penguasa dua daratan dan dua lautan
Feridun Emecen
Sengat itu telah patah
Goenawan Monoharto (Pengarang)
200 motivasi nabi & kisah inspiratif pembangunan jiwa
As-Samarqandi (Pengarang)
Next in line
Archer, Jeffrey (Pengarang)
Relato de un naufrago
Marquez, Gabriel Garcia (Pengarang)
Di mana songket kakak?
Eva Y. Nukman (Pengarang) ; Ryvafie Damani (Penyunting) ; Winarti Handayani (Ilustrator)