

Atelier of witch hat 3
Shirahama, Kamome (Pengarang) ; Anggi Virgianti (alih bahasa) ; Adisti (editor)
Tersedia di:
Deskripsi
Judul asli : Atelier of witch hat 3 ; Teks dalam Bahasa Indonesia diterjemahkan dari Bahasa Jepang ; Gadis kecil yang tinggal di suatu desa kecil, Coco, sejak dulu bermimpi untuk menjadi penyihir. Akan tetapi, yang bisa menjadi penyihir hanyalah mereka yang memiliki bakat sihir sejak lahir. Apalagi, orang-orang selain penyihir dilarang melihat momen-momen sihir dibuat. Oleh karena itulah, dia menyerah akan mimpi menjadi penyihir. Hingga pada suatu hari, Coco tidak sengaja melihat detik-detik pembuatan sihir ketika seorang penyihir bernama Qiflee berkunjung ke desanya!! Meski ada aturan mutlak bahwa “Yang bisa menjadi penyihir hanya manusia yang dilahirkan sebagai penyihir”, Coco yang merupakan orang biasa, akhirnya diakui sebagai murid penyihir bernama Qiflee. Untuk membeli pena yang cocok, Coco, Qiflee, beserta tiga murid lainnya pergi ke kota penyihir Karun. Akan tetapi, di tempat itu muncul “penyihir bertopeng” yang memancing mereka ke dimensi misterius. Di sana, mereka berhadapan dengan seekor naga!! Apakah keempat gadis kecil itu mampu pulang dengan selamat!? Coco menempa dirinya dengan belajar dan latihan sihir yang keras demi mengembalikan ibunya yang telah menjadi batu ke kondisi semula. Namun, semakin hari Coco semakin merasakan tekanan bahwa anak biasa takkan mampu menjadi penyihir. Di sisi lain, sang guru, Qiflee, tampak menunjukkan ketertarikan yang tidak biasa terhadap gerombolan Topi Bertepi... Volume tiga yang diilustrasikan dengan indah dari kisah Coco, pelatihan untuk menjadi penyihir, dengan fokus mempelajari sihir untuk menyembuhkan dunia.
Ulasan
Buku Terkait
Buku Rekomendasi Lainnya

Cara penyembuhan dengan Al- Qur'an Riyadh Muhammad Samahah; pen. Irwan Raihan; Ed. A Choiran Marzuki
SAMAHAH, Riyadh Muhammad

Flowering plants
TAKHTAJAN, Armen

Mencari Tuhan Yang Hilang : 35 Kisah Perjalanan Spiritual Menepis Azab Dan Menuai Rahmat
Yusuf Mansur ; Fauzi Fauzan

London
RAMADHINA, Windry ; AYUNING ; ROMADHONA,Gita

Pendidikan Generasi Muda
Yunisca Nurmalisa

At the beach
Dorling Kindersley

Bros Rajut Etnik
Rinawati

Ibunda hajar : Kisah kekuatan cinta, iman, dan pengorbanan
-

Menggugat Pemilu
Parulian Donald (Pengarang) ; Cham (Pengarang)

Babad tanah leluhur : menelusuri jejak kehidupan masyarakat jawa kuno
Purwadi (Pengarang) ; Zulkarnaen Ishak (editor)

Herbal Bali : khasiat dan ramuan tradisional asli dari Bali
Ibunda Suparni (Pengarang) ; Ari Wulandari (Pengarang) ; ditor, Th. Arie Prabawati (Pengarang)

Kawi matin di negeri anjing
Arafat Nur (Pengarang) ; Eva Sri Rahayu (editor)

The secret garden
Burnett, Frances Hodgson (Pengarang)

The boggart fightrs back
Susan Cooper (Pengarang)
