

Orang Islam jawa pesisiran
Mudjahirin Thohir (Pengarang) ; Mulyo Hadi Purnomo (editor)
Tersedia di:
Deskripsi
Para peneliti dan ahli Jawa seperti Clifford Geertz dan mantan isterinya, Hildred Geertz, lalu John Pemberton, Niels Mulder,Mark R. Woodward, dan Robert W.Hefner--tak satupun di antara mereka--berbicara masyarakat Jawa Pesisiran. Jika menyentuh, seperti yang dilakukan Denys Lombard,hanya dilakukan sepintas kilas. Begitu pula,para ahli Indonesia,Koentjaraningrat,Sartono Kartodirdjo, dan Umar Kayam misalnya.Mereka lebih banyak bicara tentang Jawa,tetapi Jawa Pedalaman dan Mancanegari -- Jawa dalam budaya priyayi dan budaya petani. Mereka tidak menyentuh secara baik budaya Jawa Pesisiran.Padahal Jawa Pesisiran merupakan lokus pengembangan peradaban Islam yang secara umum menandai lslam Santri. Mudjahirin Thohir, nampaknya sadar betul akan elan-vita/ masyarakat dan budaya Jawa Pesisiran ini. Buku Orang Islam Jawa Pesisiran ini merupakan karya hasil disertasi antropologi. Buku ini mengupas secara detail tentang agama, budaya, politik, dan ekonomi orang Jawa Pesisir berdasarkan pendekatan kualitatif dan dalam perspektif emik. Karena itu, buku ini tergolong kepustakaan yang amat langka. Seperti buku-buku karyanya yang lain, buku ini juga ditulis secara tajam, stilis, dan argument. ; Bibliografi : halaman 343-363
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya

Ensiklopedi Sunda : Alam, manusia dan budaya termasuk budaya Cirebon Betawi
Ajip Rosidi

Kecerdasan buatan
KRISTANTO, Andri

Linguistik (sebuah pengantar) Mansoer Pateda
PATEDA, Mansoer

PERJALANAN anak bangsa : asuhan dan sosialisasi dalam pengungkapan diri

Ekologi Pedesaan

Petualangan di kampung terpencil
Bambang Joko Susilo ; Syerif Nurhakim (editor) ; Dedi Fadilah (ilustrator)

Fashionista
MESSINA, Lynn

Knitting
BONITA, Yohana

3 Rahasia Sukses Besar
Fadlan al-Ikhwani (Pengarang)

Buku Pintar Tanaman Hias
Redaksi Agro Media ; Teguh Widyanto

Siapa yang datang ke pemakamanku saat aku mati nanti?
Kim Sang Hyun (Pengarang) ; Dewi Ayu Ambar Rani (Penerjemah)

Eine kiste nichts a box of nothing
Hesse, Lena (Pengarang)

Rahasia sukses membangun bisnis miliaran bermodal nol rupiah
Alvin Paradiptya (Pengarang) ; Eka Kurnia Chandra Dewi (Penyunting)

Dari balik jeruji pikiran
Tim Kpab (editor)
