JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Pemberdayaan masyarakat berbasis pesantren : kontribusi fiqh sosial kiai Sahal Mahfudh dalam perubahan nilai-nilai pesantren

Pemberdayaan masyarakat berbasis pesantren : kontribusi fiqh sosial kiai Sahal Mahfudh dalam perubahan nilai-nilai pesantren

ZUBAEDI

Edisi Cetakan Pertama
Penerbit Yogyakarta : Pustaka Pelajar, 2007; Yogyakarta : Pustaka Pelajar, 2007; Yogyakarta : Pustaka Pelajar, 2007
Deskripsi Fisik xi, 405 hlm. ; 24 cm.
ISBN 9789-979-1277-92-1
Subjek PESANTREN
Bahasa Indonesia
Call Number 297.77 ZUB p

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta - Cikini
Dapat dipinjam: 1
Perpustakaan Jakarta Utara - Koja
Dapat dipinjam: 2

Deskripsi

Identitas pesantren, pada awal perkembangannya, merupakan sebuah institusi pendidikan dan penyiaran agama Islam. Dari sisi sejarah, pesantren tidak hanya mengandung makna ke-Islam-an, tetapi juga keaslian (indegenous) Indonesia. Dari sisi tujuan, pada mulanya, pesantren bertujuan menyiapkan santri menjadi kader-kader ulama dan kiai melalui pendalaman dan penguasaan ilmu agama (tafaqquh fiddin). Selain itu, juga sebagai lembaga dakwah dan benteng pertahanan umat di bidang ahlak.Seiring perkembangan zaman, pesantren juga menemukan dinamisasinya. Jika sebelumnya hanya berkonsentrasi pada pengajian kitab kuning dan ibadah ritual yang fiqh oriented, kini pesantren juga menjadi lembaga sosial yang mengemban fungsi-fungsi kemasyarakatan bagi komunitas sekitarnya. ; indeks, 399-403 ; halaman, 389-398

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!