

Global positioning system : sebuah pengantara untuk metode, sistem dan perancangan sistem
Saludin Muis
Tersedia di:
Deskripsi
hlm. 155-157 ; Buku Global Positioning System ini menyajikan materi pokok mengenai global positioning system yang secara umum dikenal sebagai sistem pemetaan posisi pada permukaan bumi. Sistem ini semakin popular karena secara komersial semakin banyak dipakai, misalnya mobil produksi sekarang semakin banyak dilengkapi fasilitas penentuan posisi berupa tampilan peta pada layar LCD dan lokasi kendaraan secara real time, bahkan HP /mobile phone juga dilengkapi fasilitas yang sama. Pada bidang kelautan, juga semakin banyak kapal baik niaga maupun perikanan yang beroperasi pada jarak jauh dilengkapi dengan fasilitas global positioning system. Materi yang tercakup dalam buku Global Positioning System ini, mampu memberikan pemahaman secara mendalam mengenai teknik penentuan posisi secara fisik atau perhitungan, dan arsitektur sistem yang dibangun untuk memfasilitasi pengolahan parameter fisik /lokasi dan data serta contoh perancangan elemen-elemen penting dalam global positioning system dari segi perangkat kerasnya.
Ulasan
Buku Terkait

Jaringan Syaraf tiruan sebagai alat bantu peramalan harga saham
Saludin Muis

Sensor layar sentuh : aplikasi teknologi nano
Saludin Muis

Teknik pembelajaran mesin cerdas
Saludin Muis

Memahami Pembentukan Kepribadian Anda : Permasalahannya dam Reaksi Terhadap Suatu Pengalaman
Saludin Muis

Prinsip dasar penginderaan sensor : teori dan aplikasi
Saludin Muis

Penguat Operasional : (Op-Amp) Teori dan Rangkaian Dasar
Saludin Muis

Teori adhesi dan bahan adhesif : salah satu aspek penting pendukung industri modern
Saludin Muis (penulis)

Meramal pergerakan harga saham menggunakan pendekatan model ARIMA, indeks tunggal dan markowitz
Saludin Muis (Pengarang)

Teori dan aplikasi mosfet daya
Dr. Ir. Saludin Muis, m.kom (Pengarang)
Buku Rekomendasi Lainnya

Dasar-dasar filsafat hukum lili Rasjidi
RASJIDI, Uli

Indahnya Memberi
Choirul Anwar ; D. Liana (editor)

Aktivitas peri : kampung peri
FAZA

Operasi Carsar masalah dan Solusinya
KASDU, Dini

Our new baby at home : bayi baru di rumah kami
SABATES, Berta Garcia

Perencanaan dan pembangunan transportasi
ADISASMITA, Sakti Adji

Gajah dan Raja Abrahah
Irfan Amalee

408 Hadits Pilihan Kutubus Sittah : kompilasi hadits shahih yang disepakati oleh Al-Bukhari, Muslim, At-Tarmidzi, An-Nasa'i Abu Dawud, dan Ibnu Majah
Awwad Alkhalaf

English Comprehension For Senior High School : Listening, Reading, Writing and Grammar
; Wisnu Purno Aji ; Udin Samsudin ; Kevin Christiawan

Seri kalimah thayyibah : kusambut panggilanmu ya Allah - Allahuakbar
Miftahul Jannah

Lereng, Perjalanan dan Refleksi
Husseyn Umar (Pengarang)

Good vibes, good life
King, Vex (Pengarang) ; Nadya Andwiani (penerjemah) ; Jia Effendie (penyunting)

Kadarwati wanita dengan lima nama
Pandir Kelana (Pengarang)

Bintang
Tere Liye (Pengarang)
