Wisata Literasi Virtual "Literacy And Fun Science"
Deskripsi
Halo Sobat Literasi!
Dalam Rangka Hari Anak Nasional ( HAN ) Tahun 2022 yang Biasa di Peringati Pada Tanggal 23 Juli 2022 . Sudin Pusip Jakarta Barat kembali mengadakan kegiatan Wisata Literasi Virtual, pastinya ada pengenalan tentang perpustakaan Tanjung Duren (Tandur) serta diisi cerita menarik dengan tema " Literacy and Fun Science , Mari Berkreasi dan Berimajinasi “ .
Alat dan Bahan yang perl disiapkan:
1. Botol Aqua yang sudah dilubangi
2. Balon
3. Solatip
4. Baskom atau Wadah
5. Mangkuk
6. Botol air mineral yang di potong 3/4
7. Kaos Kaki
8. Sabun cuci piring
9. Sedotan yang bisa ditekuk
Yuk sobat catat waktu pelaksanaannya dan ajak teman-teman sobat untuk ikut berpartisipasi dalam Wisata Literasi ini, jangan sampai ketinggalan ya..
Hari, tanggal : Kamis, 28 Juli 2022
Waktu : 13.00 WIB s/d selesai
ID Zoom : 995 3245 1808
Passcode : wislit2807
Live streaming : Youtube Sudin Pusip Jakarta Barat
Akses Daring
https://zoom.us/j/99532451808?pwd=NEZWUjc1UG5ic0dodHlOS0t0eHJEdz09
Dokumentasi
Waktu
Narasumber
Lokasi
Alamat
Jl. Tanjung Duren Barat No. 36