Sosialisasi Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI) Menuju Sertifikasi Kompetensi Pustakawan
Deskripsi
Pahami SKKNI, Raih Sertifikasi Kompetensi Pustakawan!
Yuk, ikuti kegiatan Sosialisasi Memahami SKKNI Menuju Sertifikasi Kompetensi Pustakawan! Acara ini akan membahas seputar Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI) dan bagaimana meraih sertifikasi kompetensi sebagai pustakawan.
Tanggal: Besok, 11 September 2025
Waktu: 08.30 WIB - Selesai
Lokasi: Aula Lt. 4 DISPUSIP, Jl. Perintis Kemerdekaan No. 1, Jakarta Timur
Acara ini akan menghadirkan para pakar di bidang kepustakawanan:
Luthfiati Makarim, S.S., M.M. (Ketua Tim Kerja Kebakuan dan Profesionalitas Tenaga Perpustakaan, Perpustakaan Nasional RI)
Muhamad Prabu Wibowo, S.Hum., M.Sc., Ph.D. (Assistant Professor Departemen Ilmu Perpustakaan dan Informasi, Universitas Indonesia)
Dimoderatori oleh:
Farli Elnumeri, S.S., S.H., M.Hum (Kepala Perpustakaan Perpustakaan Hukum Daniel S. Lev)
Jangan lewatkan kesempatan berharga ini untuk meningkatkan kompetensi dan profesionalisme sebagai pustakawan! Tersedia juga e-certificate bagi peserta.
Waktu
Narasumber
Lokasi
Alamat
Jl. Perintis Kemerdekaan No. 1, Kayu Putih, Kec. Pulo Gadung Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta 13260