JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA I

5 Februari 2023 - 20 Februari 2023
Triwulan 1

12401

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 5 - 18 Februari kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Aulia Ramadhani
Aulia Ramadhani
1 tahun yang lalu

Ucapan kesan dan pesan untuk guru juga menjadi wujud rasa terimakasih dari siswa kepada sang guru.

Sherina Keisha Andini
Sherina Keisha Andini
1 tahun yang lalu

Selama mengikuti tantangan Baca Jakarta ini, saya merasa lebih semangat dalam melakukan hobi saya. Hal-hal yang sekilas terlintas di kepala saya mengenai hobi saya pun rasanya ingin langsung dilakukan. Saya jadi dapat lebih menyadari bahwa ternyata saya juga memiliki bakat, baik itu dalam menceritakan suatu hal dan mengembangkannya maupun menciptakan ide serta inovasi baru yang lebih keren dan tidak lupa untuk terus mengembangkannya. Saya merasa senang dapat mengikuti tantangan Baca Jakarta ini. Semoga ke depannya saya dapat terus mengembangkan hobi saya menjadi sesuatu yang lebih kreatif dan keren. Terima kasih kepada penyelenggara tantangan Baca Jakarta ini. Semoga ke depannya dapat mengadakan event lagi dengan hal yang lebih menarik. Sekian testimoni yang saya rasakan selama mengikuti tantangan Baca Jakarta. Bila ada kesalahan kata, saya mohon maaf. See u at the next event with my participation, Sherina Keisha Andini. ByeπŸ‘‹πŸ»β˜ΊοΈ.

YOLA NATALY SEBAYANG
YOLA NATALY SEBAYANG
1 tahun yang lalu

Bisa di bilang seruuuu, tapi sayang nya saya sering lupa mengisi tantangan Baca Jakarta yg menyebabkan beberapa hari tidak mengisi/kosong :)

Catur Nurniati
Catur Nurniati
1 tahun yang lalu

mengikuti tantangan baca Jakarta merupakan hal yang menyenangkan, disela-sela kegiatan harian yang padat kita diajak untuk menyempatkan diri menerima tantangan yang tersedia, dan sayapun kalah

Aprilia Hernandhes
Aprilia Hernandhes
1 tahun yang lalu

Sangat menyenangkan

Fahmi Akbar Febriansyah
Fahmi Akbar Febriansyah
1 tahun yang lalu

Senang bisa menjawab tantangan ini

Nazwa Nurcahya
Nazwa Nurcahya
1 tahun yang lalu

rasanya sangat senang dapat memberikan pendapat intinya sangat bermanfaat

Ezzy Nur hermansyah
Ezzy Nur hermansyah
1 tahun yang lalu

Senang, kadang ada lupanya klw mau masuk Booklet πŸ˜ƒπŸ˜ƒ, jadi ada yang ke isi ada yang ga..

Agenda Hari Ini