JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA I

5 Februari 2023 - 20 Februari 2023
Triwulan 1

12401

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 5 - 18 Februari kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Zahra attiqa sari
Zahra attiqa sari
2 tahun yang lalu

saya senang sekali bisa mengikuti tantangan Baca jakarta

Ricko Zilfadli Dewantoro
Ricko Zilfadli Dewantoro
2 tahun yang lalu

Saya senang sekali sepak bola. bermain dan bertanding sepak bola itu menyenangkan. Rasa lelah berlari mengejar bola pun terbalaskan jika tim bisa menang itu menurut saya luar biasa.

Irfan Andika Ramadhan
Irfan Andika Ramadhan
2 tahun yang lalu

Saya sangat senang bisa melakukan hobi saya dan menjadi lebih semangat menjalani hari-hari saya.

Elisa Dwi Afriani
Elisa Dwi Afriani
2 tahun yang lalu

Saya suk karena menyenangkan, seru karena bisa membuat hari bahagia

Navira Shofiana
Navira Shofiana
2 tahun yang lalu

Hobi saya membaca webtoon, karena webtoon sangat menarik untuk dibaca, terdapat gambar-gambar dan cerita yang sangat menarik

Elisa Dwi Afriani
Elisa Dwi Afriani
2 tahun yang lalu

Perasaan saya sangat senang mengikuti baca Jakarta banyak pengalaman menarik dan menambah pengetahuan

LAILATUL QODARIYAH
LAILATUL QODARIYAH
2 tahun yang lalu

Kesan saya senang dan bahagia bisa mengikuti baca jakarta ini dan senang bisa menambah ilmu

Alisha Indy nur Fatimah
Alisha Indy nur Fatimah
2 tahun yang lalu

Kesan dan perasaan aku selama mengikuti tantangan baca Jakarta ini aku jadi lebih suka membaca dan perasaan aku senang sekali karena banyak yang aku dapat dari informasi buku buku yang sudah aku baca.

Bama Riyanto
Bama Riyanto
2 tahun yang lalu

Saya menyukai hobi saya bermain burung dan bermain sepak bola karena kedua hobi tersebut membuat saya senang karena berkumpul dengan banyak teman.

Agenda Hari Ini