Dendi Apriansyah
2 tahun yang lalu
Membaca buku menurut saya akan melatih otak dengan jenis latihan yang berbeda dari menonton televisi atau mendengarkan musik.
Lidia Mayar Sofa
2 tahun yang lalu
Buku IPAS kls. 4 pengarang amalia dkk
REYZA KHAIRIL NURCAHYA
2 tahun yang lalu
Hari ini aku membaca buku SI MONYET DAN KUDA PRAJURIT
Penerbit: Sandro Jaya
Disusun oleh: Chandra Imam Dausyah
Ilustrasi oleh: Susanto
Ditepi sebuah hutan,ada sekawanan monyet sedang bergerombol di atas pohon.Rupa nya mereka sedang melihat pasukan berkuda yang melintas ditepi setapak tepat dibawah pohon tempat mereka berada,menyaksikan kegagahan para prajurit berkendara diatas pelana kuda.Seekor monyet pun menyombongkan diri bahwa menunggang kuda itu masalah mudah dan dia kan membuktikan nya! Untuk membuktikan perkataannya itu si monyet sombong mengendap-endap mendekati seekor kuda,dengan lincah,si monyet naik keatas punggung kuda dan bergaya di depan pada teman-teman nya yang menyaksikan cemas dari atas pohon.Kuda yang merasakan hentakan berat di atas punggungnya,terkejut.Ia juga merasa kesakitan karena tarikan erat pada surainya,monyet yang tidak bisa mempertahankan keseimbangan badan nya,terlempar,terpelanting dan jatuh ke tanah dengan keras.Dari atas pohon,teman-teman si monyet ramai menertawakan kebodohan si monyet sombong.Monyet pun tertunduk malu sambil menahan rasa sakit yang menjalari tubuhnya.Ternyata menunggang kuda tidak semudah yang ia kira! Katanya.
Pesan moral dalam dongeng ini adalah janganlah sombong dan jangan sok pintar dan merasa bisa pada suatu hal jika kita tidak benar-benar menguasainya.
WILDHAN ALHADI
2 tahun yang lalu
iya sangat ber manfaat dan menambah ilmu pengetahuan serta menjadi rajin membaca
Queenta Yandi Rania
2 tahun yang lalu
Bagi saya membaca buku sangat bermaafat untuk menambah ilmu pengetahuan
Adila Khoirunnisa Ardani
2 tahun yang lalu
Judul buku: Lumba-lumba Berwisata
Penulis: Collen Payne
Cerita: Unguterung adalah lumba-lumba yang sedang bermain. Iya menemukan kunci emas. Ternyata kunci emas itu kunci taman Raja Laut. Sang Raja berterima kasih kepada si Ungu karena sudah menemukan kunci emasnya. Sebagai hadiah untuk si Ungu sang lumba-lumba, Raja mengabulkan permintaan lumba-lumba untuk mengajak teman-temannya berwisata di taman Raja Laut. Si lumba-lumba sangat senang sekali.
Kafi Wardana
2 tahun yang lalu
Judul Cerita : Kancil dan Buaya
Nama Penulis : Dongeng Kita
Cerita singkatnya : Kanci adalah salah satu jenis hewan yang sangat populer bagi masyarakat di nusantara kanci atau juga yang di sebut nama pelanduk ini meskipun kecil tapi oleh masyarakat nusantara di kenal sangat cerdik di banding kan hewan hewan lainnya salah satu cerita populer nusantara adalah kancil mencuri timun
Abdul ayis
2 tahun yang lalu
Ya , kita jadi mendambah ilmu pengetahuan dari membaca buku , Dan Kita jadi lancar untuk membaca dan mengenal huruf
Naura Dwi Auni
2 tahun yang lalu
Menurut saya membaca buku sangat bermanfaat untuk orang yang tidak bisa baca agar bisa baca dengan lancar.Membaca buku juga bisa menambah ilmu.