MUHAMMAD ALIF
2 tahun yang lalu
Hobi saya yaitu memancing. Awal mulai saya diajak oleh om saya untuk memancing ternyata sangat seru dan mulai saat itu saya suka dengan hobi saya yaitu memancing
Muhammad Habibi
2 tahun yang lalu
Assalamu'alaikum Wr. Wb.. Hai, Sobat Baca Jakarta.. Sebelumnya aku sudah pernah kasih tau kalau hobi aku adalah bermain bola, awalnya aku sering melihat Ayah aku bermain bola Futsal. Ayah aku adalah pemain Futsal terbaik menurut aku, karena Ayah aku sering menjadi Top Score di Tim nya. Dari situ perlahan - lahan aku jadi suka dengan permainan bola Futsal. Aku suka bermain bola bersama Ayah dan Adikku, aku ingin seperti Ayah ku yang pandai bermain bola Futsal. Doakan aku yah teman - teman Baca Jakarta, semoga aku bisa menjadi pemain bola Futsal terbaik. Aamiin.. Terima kasih teman - teman Baca Jakarta sudah mau membaca ceritaku.
Siti Noor Azizah destiani
2 tahun yang lalu
saya hobi membaca buku yg saya baca bercerita tentang mafia dan romansa saya mulai suka membaca sejak duduk di bangku sd kelas 6 dan hingga saat ini saya masih melakukan hobi saya itu
Widiyanti
2 tahun yang lalu
Entah mengapa saya merasa jika membaca itu adalah hal yang sangat menyenangkan. Karena ketika membaca, saya seperti masuk ke dalam dimensi lain atau ke dalam cerita tersebut. Membaca mengurangi stres dan gejala depresi.
Muhamad Pasya Setiawan
2 tahun yang lalu
Awalnya saya suka bulutangkis saya mencoba' bermain dan itu adalah hobi saya dari kecil. dan saya juga suka dengan permainan futsal.
Afiqah putri zahrani
2 tahun yang lalu
Dulu awal nya saya mempunyai hobi berenang yaitu berawal takut akan kedalaman air.akan tetapi ayah nya slalu meyakin kan saya untuk berani.lama kelamaan saya bisa dan sy mulai percaya diri.ternyata berenang itu mengasyik kan dan olah raga yg satu ini bisa membuat tubuh kita semakin tinggi.ayo wujud kan cita''kalianš¤
Satrya Wahyu Brilliantara
2 tahun yang lalu
Aku hobi dalam volly , awal dari aku menyukai hobi ku ini, di karenakan aku suka menonton anime, pada suatu hari di tahun 2019 Abang ku merekomendasikan sebuah anime bernama "Haikyuu" yang bertema sport, lalu aku menonton nya, ternyata pas aku tonton , anime ini bercerita tentang seorang anak yang sangat menyukai volly, lalu aku tonton anime itu dengan sgt gembira, karna animenya seruuu banget, dari situ aku tertarik banget dengan volly, karna aku melihat nya keren banget, nah saat itu aku masuk ekskul volly pertama kali di sekolah dasar aku, yaitu SDN GU 03 PAGI, aku tidak tau kenapa , padahal aku belum pernah memegang bola volly sama sekali, tapi seakan akan aku sudah bisa dalam semua hal di volly, mungkin karena aku menonton Haikyuu, dan aku tau teknik teknik dalam bermain bola volly, di mulai dari passing, smash, Service , dll. Nah dari situ aku sangat tertarik dengan volly, dan aku melanjutkan nya sampai sekarang, bahkan aku sekarang sudah masuk club volly bernama bhineka, dan juga aku menjabat sebagai ketua ekskul volly di sekolah ku (SMPN 48 JAKARTA).
Nauval Rizki
2 tahun yang lalu
punya, biasanya dia sering membaca komik. sama dengan saya yang suka membaca komik
Satrya Wahyu Brilliantara
2 tahun yang lalu
Aku hobi dalam volly , awal dari aku menyukai hobi ku ini, di karenakan aku suka menonton anime, pada suatu hari di tahun 2019 Abang ku merekomendasikan sebuah anime bernama "Haikyuu" yang bertema sport, lalu aku menonton nya, ternyata pas aku tonton , anime ini bercerita tentang seorang anak yang sangat menyukai volly, lalu aku tonton anime itu dengan sgt gembira, karna animenya seruuu banget, dari situ aku tertarik banget dengan volly, karna aku melihat nya keren banget, nah saat itu aku masuk ekskul volly pertama kali di sekolah dasar aku, yaitu SDN GU 03 PAGI, aku tidak tau kenapa , padahal aku belum pernah memegang bola volly sama sekali, tapi seakan akan aku sudah bisa dalam semua hal di volly, mungkin karena aku menonton Haikyuu, dan aku tau teknik teknik dalam bermain bola volly, di mulai dari passing, smash, Service , dll. Nah dari situ aku sangat tertarik dengan volly, dan aku melanjutkan nya sampai sekarang, bahkan aku sekarang sudah masuk club volly bernama bhineka, dan juga aku menjabat sebagai ketua ekskul volly di sekolah ku (SMPN 48 JAKARTA).