JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA I

5 Februari 2023 - 20 Februari 2023
Triwulan 1

12401

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 5 - 18 Februari kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Nabila fitriyana
Nabila fitriyana
2 tahun yang lalu

Saya tidak punya sahabat membaca

Mizanur Rahman
Mizanur Rahman
2 tahun yang lalu

Makin kundang, rini kurniasih , tidak boleh durhaka kepada orang tua

Naoko Raffif Rizqullah
Naoko Raffif Rizqullah
2 tahun yang lalu

Ibu saya karena ketika saya sedang membaca saya selalu di temani ibu saya. Dan ketika saya salah membaca lalu ibu saya pun mengoreksinya untuk memberitahu cara baca yang benar

Melisa Ramadhani
Melisa Ramadhani
2 tahun yang lalu

Om saya sebagai sahabat baca saya, karena saya dapat menceritakan dan mengekspresikan isi buku kepada dia, dia juga banyak memberikan rekomendasi buku apa yang akan saya baca selanjutnya

NAYLA AL FARAFISHAH
NAYLA AL FARAFISHAH
2 tahun yang lalu

Buku yang saya baca hari ini adalah buku cerita yang berjudul Aku Cinta Negara ku. Penulis F. Rahman. Setelah saya membaca buku ini saya jadi ingin tahu lebih banyak tentang perjuangan para pahlawan saat mereka berjuang untuk kemerdekaan Indonesia. Lain waktu saya akan membaca buku tentang perjuangan para pahlawan Indonesia.

Dwijoko Oktasaputro Priandatyo
Dwijoko Oktasaputro Priandatyo
2 tahun yang lalu

Punya, orang itu adalah kakak saya sendiri, dia sangat bahagia jika menceritakan buku-buku yang saya kurang mengerti, dan cara cerita saya itu unik, yaitu dengan praktik beberapa adegan yang menurut saya keren

Muhammad Rassya Arraffi
Muhammad Rassya Arraffi
2 tahun yang lalu

Orang tuaku yaitu mama