JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA I

5 Februari 2023 - 20 Februari 2023
Triwulan 1

12401

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 5 - 18 Februari kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Adella julyadinata
Adella julyadinata
2 tahun yang lalu

Hari ini saya membaca buku yang berjudul " BIDADARI BERBISIK " BY : ASMA NADIA. Setelah saya membaca buku ini yang saya rasakan adalah jadi wanita itu harus kuat dalam segala hal

Gendis heky pranoto
Gendis heky pranoto
2 tahun yang lalu

Kisah ini menceritakan tentang seorang putri yang di kutuk oleh nenek sihir menjadi seekor keong emas Penulisnya M. Rantissi Judul KEONG EMAS

FELICIA CHRISTINE LOVEILIUS
FELICIA CHRISTINE LOVEILIUS
2 tahun yang lalu

Hallo teman-teman, hari ini Felicia membaca buku berjudul Kumpulan Kitab Amsal, yang ditulis oleh Raja Salomo. Kumpulan Kitab Amsal ini berisi pesan dan hikmat. Felicia suka sekali membacanya, karena membuat Felicia merasa damai dan tenang. Membuat Felicia lebih sabar, serta memiliki hikmat dalam mengambil tiap keputusan. Hikmat sangatlah penting. Seperti dalam Amsal dituliskan, orang yang memiliki hikmat, melebihi pahlawan yang merebut kota. Artinya, kita dapat menjadi pendamai bahkan lebih dari pemenang, saat kita mengerjakan segala sesuatu tidak dengan buru-buru, apalagi egois. Tetapi dengan menggunakan hikmat, kita dapat mengerjakan segala sesuatunya dengan tepat, benar, dan mendatangkan kebaikan bagi semua orang.

Muhammad Rizky Pratama
Muhammad Rizky Pratama
2 tahun yang lalu

Buku PLBJ Tugu-Tugu di Jakarta,, Yudistira Setelah saya membaca buku ini,saya dapat mengetahui lebih dalam lagi tentang kota Jakarta.

NURUL WITAH
NURUL WITAH
2 tahun yang lalu

Seri sains anak"Rahasia Keajaiban Tumbuhan" Penulis: Nurul Ihsan Setelah saya baca buku ini,banyak sekali keajaiban tumbuhan ,diantaranya bunga yg tak pernah layu,daun kerang penangkap serangga ,jamur yg mematikan & msh banyak yg lagi.

Aira Khansa Syafana
Aira Khansa Syafana
2 tahun yang lalu

Buku yg saya baca hari ini adalah mukjizat para Nabi dan Rasul. Penerbit: Pustaka Sandro Jaya. Yang saya rasakan setelah membaca nya merasa kagum dan takjub atas Kebesaran ALLAH SWT.

Azam Faiz Nurfasa
Azam Faiz Nurfasa
2 tahun yang lalu

Buku Dongeng Malin Kundang nama penulisnya Rini Kurniasih setelah membaca buku itu saya senang dan dari dongeng itu kita bisa tahu kalau kita tidak boleh melawan orang tua

Sabrina tasha shakila
Sabrina tasha shakila
2 tahun yang lalu

Semut yg bertemu nabi sulaiman Penulis . Fitri nurul Yg saya rasakan setelah membaca. Saya bangga pada semut karna gaya hidupnya yg berkoloni dan saling membantu satu sama yg lain. Meskipun semut itu kecil tapi diya mampu menahan beban yg begitu berat darinya.

IVAN DIAZ
IVAN DIAZ
2 tahun yang lalu

Di pengajian aku karena di sana bisa memilih buku bebas tentang tentang NABI MUHAMMAD SAW

Agenda Hari Ini