JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA I

5 Februari 2023 - 20 Februari 2023
Triwulan 1

12401

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 5 - 18 Februari kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Ahmad Syafiq Syauqie
Ahmad Syafiq Syauqie
2 tahun yang lalu

Saya suka baca buku di kamar belajar dirumah, karena tempatnya tenang dan nyaman.

SHAHEERA OKTARIA VERDA AUZAHRA
SHAHEERA OKTARIA VERDA AUZAHRA
2 tahun yang lalu

Aku suka dikamar saat membaca buku karena dikamar aku bisa fokus sendiri memahami buku cerita yang saya baca. Tapi, selain dikamar aku juga suka membaca teras rumah sambil menikmati angin sepoi-sepoi.

Rizky aditya
Rizky aditya
2 tahun yang lalu

Membaca buku di rmh.

Nisrina Cahyani Raudhah
Nisrina Cahyani Raudhah
2 tahun yang lalu

- Di rumah di sudut baca - Di perputakaan RPTRA - Di bawah etalase buku di toko buku favorit

Syifa Fauziah
Syifa Fauziah
2 tahun yang lalu

spot favorit ku diPerpustakaan. Perpustakaan memang menjadi salah satu tempat yang sangat efektif untuk membaca buku. Perpustakaan menyediakan berbagai jenis buku yang bisa kita nikmati. Selain itu, biasanya di perpustakaan juga terdapat peraturan untuk tidak berbuat kebisingan sehingga kamu tidak perlu khawatir gagal fokus dalam membaca.

Muhamad Rizki Fadilah
Muhamad Rizki Fadilah
2 tahun yang lalu

Saya sangat suka membaca buku d taman, karena udaranya sejuk, pemandangan nya tidak membosankan sehingga membaca lebih semangat

ALIFA KOIRUN NISA
ALIFA KOIRUN NISA
2 tahun yang lalu

Aku suka membaca buku di taman karna di taman adalah tempat yang sejuk dan enk sambil membaca buku

Miyesha Umi Kalsum
Miyesha Umi Kalsum
2 tahun yang lalu

Saya punya spot favorit saat membaca buku,Saya suka membaca buku di ruang tamu karena ruang tamu sangat nyaman untuk membaca buku

Arsyila Shaquita Anaya
Arsyila Shaquita Anaya
2 tahun yang lalu

Tempat Favorit ku adalah perpustakaan RPTRA mutiara rawa binong, karena koleksi bukunya banyak dan jarak dari rumah ku dekat

Agenda Hari Ini