Farel dito pratama
2 tahun yang lalu
Buku cerita anak. Karena dengan membaca buku cerita anak bisa senang dan bertambah pengetahuan
NADIYYA FARHANA
2 tahun yang lalu
Karena buku tersebut buku yg bagus banget
Mereka membaca bermanfaat bagi mereka
Farah Aulia Nafi ah
2 tahun yang lalu
Aku merekomendasikan buku
JANGAN PROTES PADA PROSES untuk teman atau keluarga ku, Karna buku ini mengajarkan kita tentang apa itu proses Dan jangan lah kita mengeluh atas proses hidup yg kita jalani itu dan Kita Jangan pernah untuk menyerah setiap ada cobaan dari proses tersebut.
Muhammad Arsyad Hamizan
2 tahun yang lalu
Assalamualaikum pak ini kegiatan membaca hari ke 6 Arsyad. Buku yg saya rekomendasikan untuk keluarga dan teman-teman saya adalah buku tentang pahlawan karena buku tsb bisa menambah pengetahuan kita dan mengetahui perjuangan apa saja yg telah dilakukan para pahlawan tsb sehingga membuat para generasi penerus bangsa menjadi semangat dalam belajar untuk membangun indonesia lebih maju lg.
NADIYYA FARHANA
2 tahun yang lalu
Karena buku tersebut buku yg bagus banget
Mereka membaca bermanfaat bagi mereka
Muhammad Arsyad Hamizan
2 tahun yang lalu
Assalamu'alaikum,nama saya Arsyad.Hoby saya membaca buku.tokoh dalam hobi saya membaca adalah Mohammad Hatta krna perjuangan beliau memiliki hobi membaca sejak kecil sehingga beliau memiliki kecerdasan yang sangat luar biasa, bahkan dengan kecerdasan nya beliau menguasai berbagai bahasa asing.beliau memiliki rasa cinta tanah air yang kuat.oleh sebab itu saya semakin semangat dengan adanya tantangan baca jakarta selama 14hari kedepan agar bisa mnjadi anak yang cerdas dan bisa seperti Mohammad Hatta
Muhammad Arsyad Hamizan
2 tahun yang lalu
Assalamualaikum pak.saya Arsyad hari ini membaca buku Dido dan sekolah kecilnya.menceritakanntentang imajinasi seorang anak yg akan bersekolah dan dia belajar seolah2 di menjadi guru dan mainannya dia jadikan sebagai murid2nya di rumah.
Sherina Keisha Andini
2 tahun yang lalu
Buku yang saya baca hari ini yaitu buku cerita rakyat, yang berjudul "Keong Emas". Buku ini ditulis oleh M. Rantissi. Nah, berikut ini cerita singkat mengenai isi buku yang saya baca.
Suatu hari, hiduplah seorang putri cantik yang bernama Putri Candra Kirana. Ia disihir oleh nenek sihir yang bernama Mbok Mian. Mbok Mian menjalankan perintah dari saudari kandung Putri Candra Kirana yaitu Putri Dewi Galuh, untuk menyihir Putri Candra Kirana menjadi keong emas. Sebab, Putri Dewi Galuh beranggapan bahwa Putri Canda Kirana telah merebut kekasihnya. Seketika, Putri Candra Kirana berubah menjadi keong emas. Keong Emas akan berubah menjadi semula, jika ia bertemu dengan tunangannya. Tiba-tiba, ada seorang nenek sedang berjalan di pantai, yang bernama Mbok Rini. Setelah melihat keong emas, Mbok Rini tertarik dan membawanya pulang ke rumah. Sesampainya di rumah, keong emas berubah menjadi Putri Candra Kirana. Putri Candra Kirana menceritakan semuanya kepada Mbok Rini dan meminta tolong agar diantar ke kerajaan. Sesampainya di kerajaan, Putri Candra Kirana menceritakan semua perbuatan Putri Dewi Galuh kepada raja. Kemudian, raja menyesalinya dan segera memanggil Raden Inu Kertapagi. Ia adalah tunangan Putri Candra Kirana, yang awalnya adalah tunangan Putri Dewi Galuh. Sesampainya Raden Inu Kertapati di kerajaan, keong emas berubah menjadi Putri Candra Kirana. Putri Dewi Galuh merasa malu. Ia melarikan diri ke hutan dan terjatuh ke dalam jurang hingga tewas. Akhirnya, penikahan Putri Candra Kirana dan Raden Inu Kertapati berlangsung. Kehidupan mereka menjadi damai dan tentram.
Demikianlah cerita singkat mengenai buku yang saya baca hari ini. Cukup sekian, bila ada kesalahan kata, saya mohon maaf. Terima kasih.