JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA I

5 Februari 2023 - 20 Februari 2023
Triwulan 1

12401

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 5 - 18 Februari kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

DARWIN FELIX
DARWIN FELIX
2 tahun yang lalu

HOBI SAYA MEMBACA BUKU DAN SAYA SUKA MEMBACA BUKU YAITU BUKU CERITA

Ikhtitam Hamdi
Ikhtitam Hamdi
2 tahun yang lalu

Memperluas ilmu, menambah inspirasi, memperkuat iman, bisa mengontrol diri sendiri, mengangkrabkan diri dengan orang yang disuka

Tiara Dzakivah Andjari
Tiara Dzakivah Andjari
2 tahun yang lalu

Menambah pengetahuan tentang perkembangan,perubahan dunia luar,melatih agar kita pawai dalam berbicara menambah pemikiran2 yg positif dalam kehidupan

Azzah Aqilah Nabilah
Azzah Aqilah Nabilah
2 tahun yang lalu

hobi ku sendiri adalah melukis. Dari banyak sumber buku yang ku baca, melukis dapat meredakan stres lalu melukis juga dapat meningkatkan kemampuan kita untuk mengetahui sekreatif apa kita itu

Ibnu Mirza hakim
Ibnu Mirza hakim
2 tahun yang lalu

Nama saya Ibnu Mirza hakim usia saya 9 THN saya dari daerah DKI Jakarta saya ingin mengikuti tantangan baca supaya saya bisa menambah wawasan

Aina Assyabiya
Aina Assyabiya
2 tahun yang lalu

Iya ..Sangat bermanfaat..manfaatnya adalah menambah ilmu pengetahuan dan wawasan.

ASHILA DWI AZHARA
ASHILA DWI AZHARA
2 tahun yang lalu

Nama : Ashila Dwi azhara Usia : 8th Asal daerah : Cirebon Alsan : untuk menambah pengetahuan

Felicia felda
Felicia felda
2 tahun yang lalu

Haloo perkenalkan nama saya felicia felda saya berusia 10 tahun dan saya dari asal daerah jawa tengah dan alasan saya ingin mengikuti tantangan ini karna saya ingin tahu apa saja tantangan yang ada

Muhammad Ramzi Firmansyah
Muhammad Ramzi Firmansyah
2 tahun yang lalu

Haii Semuaa, Perkenalkan sama Ramzi. Saya berumur 9 tahun. Saya berasal dari SDN 03 Ancol. Saya mengikuti tantangan baca Jakarta ini karena saya senang membaca.

Agenda Hari Ini