JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA II

7 Mei 2023 - 22 Mei 2023
Triwulan 2

10244

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 7 - 20 Mei kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Iskandarsyah
Iskandarsyah
1 tahun yang lalu

Keindahan indonesia yang saya temukan di baca jakarta adalah , berbagai pulau pulau dan pemandangan pantai di berbagai daerah indonesia, dan banyak kota kota wisata , kesan dari baca jakarta adakah bisa meningkatkan dan memahami pentinganya membaca buku karena buku adalah jendela dunia. terima kasih

Gesyasmpn136
Gesyasmpn136
1 tahun yang lalu

Hallo nama aku gesya sahira dari smpn 136 jakarta utara aku ingin menjawab nie pertanyaan dari baca jakarta Dari kegiatan ini aku dapat bisa membaca buku dengan rutin dan bisa membagi kan cerita cerita tentang wisata yang ada di daerah ku dan aku jadi bisa sharing ni wisata yang ingin aku kunjungi itu wisata apa jadi ke aku bercerita dengan ada nya tantangan ini aku bisa bercerita tentang objek yang emng pernah aku datengin atau ingin aku kunjungi Tantangan selanjutnya aku memberi saran mungkin seperti novel apa yang mereka sukai dan cerita kan seperti apa novel tersebut atau bagaimana keadaan kota mereka menurut mereka Mungkin itu aja dari aku Terima kasih

Bunga Indah Fahira
Bunga Indah Fahira
1 tahun yang lalu

Menjadi rajin membaca buku, dan menyenangkan

Muhammad Fadlie
Muhammad Fadlie
1 tahun yang lalu

Dengan mengikuti kegiatan Baca Jakarta, aku banyak mendapat manfaat yang positif, antara lain meningkatkan keterampilan membaca dan kemampuan menulisku serta menumbuhkan budaya gemar membacaku. Adapun tantangan Baca Jakarta berikutnya yang aku sarankan adalah agar kegiatan ini sering diadakan secara rutin dengan hadiah yang menarik seperti liburan gratis ke tempat wisata seperti Pantai Ancol serta beasiswa bagi yang berprestasi. Terima kasih Baca Jakarta.

Bagas Arya Saputra
Bagas Arya Saputra
1 tahun yang lalu

Kesan saya selama mengikuti tantangan baca jakarta yaitu saya sangat berterima kasih karena tantangan ini saya menjadi lebih rajin membaca, dan pesan saya yaitu terus ada kan tantangan seperti ini untuk meningkatkan minat baca warga indonesia.

Azka alfarichi hariyadi
Azka alfarichi hariyadi
1 tahun yang lalu

Beraneka ragam budaya.. Suku.. Serta sejarah sejarah Indonesia.. Sangat senang jadi kita tau Indonesia yang mempunyai beragam budaya

Khaliza Nayla Salsabila
Khaliza Nayla Salsabila
1 tahun yang lalu

Indonesia memiliki keindahan dari segi sumber daya alam, pakaian, pangan, dan budaya. Sudah sepatutnya kita cinta akan tanah air kita. Kesan dan perasaan saya adalah : saya senang dan gembira bisa mengikuti tantangan Baca Jakarta, banyak pelajarannya yang saya bisa ambil. Dan bisa mengubah kehidupan saya untuk membaca lebih banyak buku lagi nantinya 🤩🤍

Bagas Arya Saputra
Bagas Arya Saputra
1 tahun yang lalu

Saya jadi senang membaca buku, dan jadi semangat lagi untuk terus membaca

sahira nazara putri kayla
Sahira nazara putri kayla
1 tahun yang lalu

keindahan di pantai pink, raja ampat kesan dan perasaan saya selama mengikuti tantangan baca jakarta: saya dapat menemukan wawasan baru dari mengikuti tantangan baca jakarta ini, saya senang mengikuti tantangan baca jakarta karena disini saya dapat melihat pendapat orang lain yang menarik bagi saya

Agenda Hari Ini