JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA II

7 Mei 2023 - 22 Mei 2023
Triwulan 2

10244

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 7 - 20 Mei kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Muhammad Firman Syah
Muhammad Firman Syah
1 tahun yang lalu

Keindahan indonesia adalah candi borobudur selama saya menjawab soal baca jakarta yang saya rasakan adalah senang.

Humaira rahma syabani
Humaira rahma syabani
1 tahun yang lalu

Keindahan yg ada diindonesia pemandangan alam dan pantainya sangat indah dan obyek pariwisata di jakarta sangat baik

zunita dwi annggraini susilowati
Zunita dwi annggraini susilowati
1 tahun yang lalu

Terdapat keaneka ragaman dalam budaya dan kebiasaan di suatu daerah di indonesia yang terdapat pada isi dan cerita masing - masing judul cerita. Kesan dan perasaan dengan ada nya Baca Jakarta ini menumbuhkan kembali minat baca, tidak mudah bosan dan banyak sekali reverensi pilihan cerita yang bisa kita baca. Menggingatkan kembali cerita - cerita khas Nusantara, dengan visualisasi yang lebih modern. Terima Kasih.

Muntahal Ilhmi
Muntahal Ilhmi
1 tahun yang lalu

Yang saya dapatkan dari kegiatan ini adalah dapat mengenal budaya, cerita, dan tempat yang ada di indonesia. Tantangannya adalah memberikan tantangan sejarah, dan wilayah di indonesia

Muhamad Syarif Hidayatullah
Muhamad Syarif Hidayatullah
1 tahun yang lalu

Indonesia kaya akan budaya, tradisi, bahasa, adat. Serta saya dapat mengetahui keluhuran dari budaya Indonesia dengan ada nya tantangan baja jakarta ini. Jadi menurut saya kegiatan ini menarik

Firliansyah
Firliansyah
1 tahun yang lalu

Keindahan dengan alam nya yg begitu indah

Rasya Ibrahim
Rasya Ibrahim
1 tahun yang lalu

Perasaan saya senang, karena mengikuti baca jakarta ini sangat lah mengasikan dan seru

Nowaf ibastiansyah
Nowaf ibastiansyah
1 tahun yang lalu

Bisa mengenal segala jenis seputar buku bacaan dan cerita yang kita belum ketahui dan bisa mengenal keaneka ragaman keindahan alam indonesia kita tercinta dan menikmatiny bersama-sama keluarga

Alfiyah Nayla Chairunniesa
Alfiyah Nayla Chairunniesa
1 tahun yang lalu

Yang saya dapat dari tantangan Jakarta ialah, saya jadi suka membaca dan membuka buku. Dengan waktu yang cukup lama bagi seorang yang baru beradaptasi terhadap buku. Serta bisa membuat ringkasan dengan baik dan tutur kata yang jelas serta sopan, banyak yang saya pelajari dalam kegiatan baca Jakarta. Ini sangat membantu bagi seorang pelajar yang lain, dengan tekad untuk bisa memenuhi di setiap tantangan. Dan tantangan untuk waktu yang akan datang, saya merekomendasikan untuk para pelajar menceritakan tentang pelajaran yang ia sukai, dengan sedikit memberikan informasi terhadap pelajaran tersebut. Sebagai Pelajar yang lain akan mendapatkan informasi yang baik.

Agenda Hari Ini