JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA II

7 Mei 2023 - 22 Mei 2023
Triwulan 2

10244

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 7 - 20 Mei kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Aisyah Salwa Nafiah Sukur
Aisyah Salwa Nafiah Sukur
1 tahun yang lalu

yg saya dapatkan dari kegiatan baca jakarta adalah saya dapat membaca buku dengan lumayan konsisten

Ahmad Rafid Akbar
Ahmad Rafid Akbar
1 tahun yang lalu

Keindahan alam yang saya baca di baca jakarta adalah tentang danau toba

Aliya Nur Rohman
Aliya Nur Rohman
1 tahun yang lalu

Keindahan alam, dan udara sangat sejuk Kesan saya adalah: enak, jadi mengetahui banyak buku yg kita baca, dan perasaan saya sangat senang

Rafa Hidayat
Rafa Hidayat
1 tahun yang lalu

Keindahan Indonesia yang saya temukan ketika mengikuti baca jakarta yaitu Danau Toba, karna saya suka membaca kisah danau Toba,, Kesan yang saya dapatkan saat mengikuti tantangan baca jakarta yaitu saya mendapatkan pengalaman baru bisa lebih sering membaca buku

Habibi Athoillah Nurmansyah
Habibi Athoillah Nurmansyah
1 tahun yang lalu

Jika ditinjau dari letak astronomisnya Indonesia merupakan negara kepulauan yang terletak di benua Asia bagian Tenggara, bersebelahan dengan negara Malaysia dan Singgapura, dan Indonesia berada pada garis Khatulistiwa, sehingga Indonesia beriklim tropis dan matahari bersinar sepanjang tahun. Salah satu ciri-ciri dari negara yang beriklim tropis yaitu hanya memiliki dua musim saja musim panas dan musim hujan, musim hujan terjadi bersamaan dengan bertiupnya angin musim barat dan terjadi pada bulan Oktober sampai Februari, sedangkan musim panas atau kemarau terjadi ketika bertiupnya angin musim timur yang terjadi pada bulan Maret sampai September, efek dari letak astronomis Indonesia ialah tanah menjadi subur, banyaknya hutan hujan tropis dan beragam flora serta fauna. Karena letak Indonesia yang begitu strategis, menyebabkan banyak negara-negara eropa tertarik kepada Indonesia.

Irene Annabelle
Irene Annabelle
1 tahun yang lalu

Tempat wisata yang ada di kotaku yaitu Taman Mini Indonesia Indah(TMII), hal yang menarik dari tempat tersebut karena TMII tersebut memiliki teater keong mas, selain itu ada juga beberapa taman, museum, dan sarana rekreasi. Di TMII juga terdapat anjungan daerah yang mewakili 33 provinsi di Indonesia. Jadi, secara tidak langsung, kita dapat mengetahui keanekaragaman suku dan budaya yang ada di Tanah Air yang turut merekatkan pengunjung dengan budaya bangsa ini.

Ester Kristianto
Ester Kristianto
1 tahun yang lalu

Indonesia sangat indah bebagai adat

Muhammad Rio Firmansyah
Muhammad Rio Firmansyah
1 tahun yang lalu

Keindahan yang saya temukan di baca jakarta yaitu bisa lebih banyak tau tentang jakarta. Kesan saya mengikuti tantangan baca Jakarta yaitu seru dapat mengikuti banyak tantangan baca

NASYWA CALYSTA ANDRIAN
NASYWA CALYSTA ANDRIAN
1 tahun yang lalu

Banyak tempat wisata yang sangat indah d Indonesia Kesan nya dan perasaan saya jadi tambah suka membaca karena bisa membaca mengenai indah nya indonesia

Agenda Hari Ini