JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA II

7 Mei 2023 - 22 Mei 2023
Triwulan 2

10244

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 7 - 20 Mei kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Ayudia Raisha Az Zahra Kurniawan
Ayudia Raisha Az Zahra Kurniawan
1 tahun yang lalu

Aku membaca buku berjudul "serunya mandi sendiri". Karakter yang diceritakan adalah seorang anak laki yang sudah mampu melakukan kegiatan mandi sendiri.

Dygta Maindra Ramadhani
Dygta Maindra Ramadhani
1 tahun yang lalu

Ke pantai.. karena aku suka main-main pasir dan air di pantai

Ahmad Rafi Ainulloh
Ahmad Rafi Ainulloh
1 tahun yang lalu

Tokoh: Frozo(katak),Anton,(semut),Selly(ikan),Owi(burung hantu) Frozo yg sombong kepada ikan, semut, dan di nasehati oleh owi si burung hantu

Fadira Kirana Hendrika
Fadira Kirana Hendrika
1 tahun yang lalu

Pantai, karena bisa main pasir dan berenang

KARMILA
KARMILA
1 tahun yang lalu

Lebih suka ke pantai karena di pantai bisa bermain air dan berenang di tepian pantai ,membuat istana pasir , minum kelapa muda , serta bermain bersama keluarga

Eka purba ningrum
Eka purba ningrum
1 tahun yang lalu

Saya lebih suka jalan- jalan kepantai karena saya bisa main air, berenang, dan bisa naik perahu sambil melihat- lihat pemandangan pantai yang indah

Muhamad Rizki
Muhamad Rizki
1 tahun yang lalu

Lebih suka jalan jalan ke gunung karena pemandangan nya indah

MUHAMMAD ARIFAN SHALEH
MUHAMMAD ARIFAN SHALEH
1 tahun yang lalu

Pantai, karena enak ada pasirnya bisa main pasir bikin istana pasir dan dll

Rena anggraini
Rena anggraini
1 tahun yang lalu

Aku lebih suka ke pantai dikarenakan tempatnya seru, dan menyenangkan