JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA II

7 Mei 2023 - 22 Mei 2023
Triwulan 2

10244

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 7 - 20 Mei kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Cinta alludya putri
Cinta alludya putri
1 tahun yang lalu

Keindahan indonesia yang saya temui di baca jakarta adalah keindahan wisata bahari indonesia, kesan yang saya rasakan selama mengikuti tantangan baca jakarta adalah seneng dapat ilmu dan kesal karena tantangan nya sedikit susah.

Muhammad Iqbal Ramadhan
Muhammad Iqbal Ramadhan
1 tahun yang lalu

Dari tantangan Baca Jakarta aku jadi banyak pengetahuan tentang tempat-tempat yang indah di Indonesia

Yunus
Yunus
1 tahun yang lalu

...................

Putri avrilia Agustinaa
Putri avrilia Agustinaa
1 tahun yang lalu

Perasaan saya senang bisa ikut tantangan baca Jakarta jadi menambah wawasan tentang membaca buku.

MUHAMMAD AKMAL AL MALIKI
MUHAMMAD AKMAL AL MALIKI
1 tahun yang lalu

Seru , bagus dan keren

dara
Dara
1 tahun yang lalu

Indonesia memiliki keindahan yang sangat cantik keindahan di pulau' dan di kota kota lain nya, perasaan saya sangat lah senang sekali bisa mengikuti tantangan dari baca jakarta dan saya lebih menjadi gemar membaca saat saya mengikuti tantangan baca jakarta

Sri febby hartini
Sri febby hartini
1 tahun yang lalu

Karena letak Astronomis dan Geografis yang sedemikian rupa, sehingga Indonesia memiliki keistimewaan tersendiri. Indonesia kerap dijuluki sebagai negeri ‘serpihan surga’ juga ada yang mengatakan ‘tanah surga’. Salah satu objek wisata andalan Indonesia yakni pulau Raja Ampat, salah satu alasan kenapa Raja Ampat menjadi impian destinasi wisatawan karena keindahan alam yang dikelilingi oleh pulau-pulau kecil dan terumbu karang serta budaya adat yang ada di sana. Pesona Indonesia tidak hanya pada keindahan pantainya saja, juga ada pesona kebudayaan-nya yang beragam, bahkan Indonesia memiliki lebih dari 300 kelompok etnik atau 1.340 suku bangsa yang tersebar diseluruh wilayah di Indonesia, walaupun bangsa ini memiliki keanekaragamaan budaya tapi kita tetap dalam satu semboyan yakni Bhineka Tunggal Ika yang artinya berbeda-beda tetapi tetap satu. Senang sekali bisa ikut tantangan baca

Nisrina Cahyani Raudhah
Nisrina Cahyani Raudhah
1 tahun yang lalu

Bisa menambah wawasan tentang indonesia Kesan : merasa tertantang untuk lebih giqt membaca Perasaan : senang..karena penasaran dengan tantangan2 yg di berikan

Agenda Hari Ini