JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA II

7 Mei 2023 - 22 Mei 2023
Triwulan 2

10244

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 7 - 20 Mei kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Najmi Luthfiah Syukur
Najmi Luthfiah Syukur
2 tahun yang lalu

Aku suka membaca buku dirumah, karen aku bisa membaca bersama kakak dan adik ku

DICKY ERFANO
DICKY ERFANO
2 tahun yang lalu

Di Perpustakaan sekolah. karena disana tempatnya sejuk,bersih,banyak buku pilihan untuk dibaca selain itu saya juga bisa baca buku bareng teman teman sekolah.

Khoirunnisa
Khoirunnisa
2 tahun yang lalu

Di Perpustakaan baca jakarta, karna banyak sekali buku buku yang bagus dan saya suka baca buku di perpustakaan baca jakarta

Ahmad arfandi adha
Ahmad arfandi adha
2 tahun yang lalu

Saya suka membaca buku di ruang keluarga , karena ruang keluarga saya memiliki pencahayaan yang bagus dan ruang keluarga sangat nyaman .

CHALISA VASYA ADILAH
CHALISA VASYA ADILAH
2 tahun yang lalu

Diperpustakaan,karna di perpustakaan lebih nyaman dan menyenangkan,dan bisa fokus karna di perpustakaan tidak boleh berisik,jadi karna itulah saya memilih perpustakaan, seandainya perpustakaan boleh berisik saya juga nyaman,karna perpustakaan tempat dimana kita membaca buku,tapi dimana-mana juga boleh.

Nathifa Zhafirah
Nathifa Zhafirah
2 tahun yang lalu

Di perpustakaan dan di Gramedia Karena banyak buku2 menarik dan seru2. Kita tinggal pilih jd tidak membosankan.

Ratu Khanza Al-khumairah
Ratu Khanza Al-khumairah
2 tahun yang lalu

Saya suka membaca di sekolah di pokok baca atau perpustakaan sekolah

Yati Nur
Yati Nur
2 tahun yang lalu

Perpustakaan karena tempat di perpustakaan ramai yang baca

Agenda Hari Ini