JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA II

7 Mei 2023 - 22 Mei 2023
Triwulan 2

10244

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 7 - 20 Mei kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

SUSANTI
SUSANTI
1 tahun yang lalu

Diindonesia banyak sekali pulaunya dan pemandangan yang indah dan menarik aku senang tinggal di Indonesia karena mempunyai pulau yang indah dan banyak maka dari itu kita harus menjaga kebersihan pulau itu agar pulau akan indah dan bersih

Edelweisa Azzahra
Edelweisa Azzahra
1 tahun yang lalu

Indonesia negara yang mempunyai pulau yang banyak menyimpan keindahan dan kaya akan suasana alam yang bisa memanjakan mata memandang, dan pada kesempatan kali ini pada tantangan membaca saya menemukan pengalaman yang menarik dengan banyak wawasan pengetahuan tentang tempat wisata yang ada di Indonesia

Nadira kanza azzahra
Nadira kanza azzahra
1 tahun yang lalu

Saya bisa menambah wawasan saya selama belanjar baca jakarta,, dan saya semakin giat untuk mengikuti baja jakarta

Muhammad Hazaril Pramana
Muhammad Hazaril Pramana
1 tahun yang lalu

Keindahan di Indonesia sangat beragam terutama yang saya temukan di baca jakarta. Masih banyak kekayaan alam dan keindahan berbagai wisata di Indonesia yang sangat beragam dan perlu kita pertahanan. Kesan dan perasaan saya dalam mengikuti tantangan Baca Jakarta adalah sangat seru dan mengasah kemampuan analisis saya. Selain itu juga, saya dapat melihat berbagai jawaban unik dari teman-teman yang mengikuti tantangan ini. Walau, saya sedikit kesibukan terkait tugas akhir dan sidang penelitian di sekolahan saya. Saya tetap semangat dan menyelesaikan tantangan ini hingga selesai tanpa sedikitpun yang terlewati.

Nasya Khairatu Hisan
Nasya Khairatu Hisan
1 tahun yang lalu

Indonesia itu indah, tempat wisatanya banyak pemandangan di pegunungan juga indah sekali dan Indonesia kaya akan cerita . Saya suka sekali mengikuti tantangan baca jakarta disini saya jadi makin tambah banyak ilmu karena membaca

Calista aqilah
Calista aqilah
1 tahun yang lalu

Yang didapatkan aku menjadi rutin membaca buku, tantangan baca diadakan lebih sering lagi

Faith Irhab Nabil
Faith Irhab Nabil
1 tahun yang lalu

Madura : pulaunya indah sekali serta makanannnya enak enak. Kesan : sangat senang karena dapat menambah aktivitas yang bermanfaat dan positif serta menjadi literatif lagi

Anjar ikhtiarrina
Anjar ikhtiarrina
1 tahun yang lalu

Keindahan Indonesia ada di budayanya, alamnya, toleransinya, dll. perasaan saya ketika mengikuti tantangan Baca Jakarta ini adalah saya merasakan banyak manfaat yang saya dapatkan, contohnya saya memetik sebuah amanat dari buku yg saya baca, memulai kebiasaan baru yang bermanfaat, setidaknya ada satu waktu dimana saya membaca buku setiap harinya.

Muhammad Hazaril Pramana
Muhammad Hazaril Pramana
1 tahun yang lalu

Yang saya dapatkan dari kegiatan baca jakarta adalah pembelajaran dalam kemampuan analisis dalam membaca buku yang akan diceritakan kembali menggunakan bahasa sendiri terkait apa isi dari buku tersebut secara singkat. Tantangan baca jakarta berikutnya mungkin menurut saya bisa membuat seperti resensi buku layaknya kelebihan atau kekurangan dalam isi buku tersebut

Agenda Hari Ini