JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA II

7 Mei 2023 - 22 Mei 2023
Triwulan 2

10244

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 7 - 20 Mei kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Fadhil putra athallah
Fadhil putra athallah
2 tahun yang lalu

Sikancil dan buaya menceritakan tentang betapa cerdik dan lincahnya kancil yang kerap kali membuat hewan lain bahkan manusia di kisah tersebut terpedaya olehnya.

Ni putu Devika Kalyani Saptoyo Putri
Ni putu Devika Kalyani Saptoyo Putri
2 tahun yang lalu

Judul buku Jalan Jalan ke Jogja Buku ini menarik karena memberitahu ke pembaca tempat tempat wisata yang ada di Jogja, Keraton, Istana raja raja Jogja. Kemegahan benteng Vredeburg dan candi Prambanan.

Qian Al fathtih
Qian Al fathtih
2 tahun yang lalu

Ada apa dengan Monas? Waluyo utomo " Dipuncak tugu Monas terdapat lidah api yang dilapisi emas atau obor yang sebagai simbol semangat perjuangan rakyat Indonesia saat meraih kemerdekaan.

Hafizah
Hafizah
2 tahun yang lalu

Buku yang saya baca : anak Soleha disitu banyak pelajaran yang saya ambil seperti tidak boleh durhaka kepada orang tua

Alysha rahayu
Alysha rahayu
2 tahun yang lalu

Gunung semeru. Gunung semeru adalah sebuah gunung grucit dijawa timur indonesia, gunung semeru merupakn gunung tertinggi di pulau jawa tengah

REYZA KHAIRIL NURCAHYA
REYZA KHAIRIL NURCAHYA
2 tahun yang lalu

Buku yang saya baca hari ini " KUARK " Yang berjudul " PULAU DI TENGAH SUNGAI " Naskah : Medha Ardi Ilustrator : Dhian Prasetya Suatu sore,Doni terlihat sedang asyik membaca cerita tentang asal mula munculnya sebuah pulau. Pati Datu Pujung dari kerajaan kuin marah besar,karena pasukan Inggris ingin menguasai kerajaan kuin.Pati Datu Pujung yang sakit itu pun menyerang kapal-kapal pasukan Inggris yang berlayar di Sungai Barito sampai karam,dari kapal yang karam itulah lama-kelamaan terbentuk Pulau Kembang.Hm..Pulau kembang itu ada ya,Kuark? Ya ada! Pulau Kembang itu berada ditengah Sungai Barito,Banjarmasin Kalimantan Selatan.Hei,,aku bisa menemukannya di peta satelit komputerku.Bentuk nya mirip kapal,ya?! Tapi masak iya sih,pulau itu terbentuk dari kapal yang karam.?! Itu nama nya Legenda,cerita yang berasal dari kepercayaan masyarakat.Mungkin,karena bentuk nya mirip kapal,masyarakat lalu mengaitkannya dengan kapal yang tenggelam.Bukankah pulau itu biasa ada di tengah laut..Tapi,kenapa Pulau Kembang bisa ada di tengah sungai,sih.? Terbentuk nya pulau di tengah sungai itu bisa dijelaskan dengan Sains,loh..Ayo cerita dong,Kuark! Oke! Sebenarnya Pulau Kembang terbentuk dari delta Sungai Barito.Delta?! Apa itu,Kuark?! Timbunan Lumpur yang terbawa oleh aliran air lama-kelamaan akan mengendap,lalu membentuk daratan..Nah,daratan itulah yang kita sebut delta,Doni.Lalu sisa-sisa tumbuhan dan biji-bijian yang hanyut terbawa aliran air sungai akan tersangkut di delta itu dan kemudian tumbuh menjadi pepohonan yang mengisi delta sehingga terbentuklah sebuah pulau. Hm,,kalau ada tumbuhan,pasti ada makhluk hidup lain di pulau itu?! Kesimpulan yang tepat,Doni! Nah,kalau Pulau Kembang..Penghuni yang paling terkenal adalah monyet ekor panjang.Aku jadi ingin ke sana.Aku akan meminta ayah mengajakku ke sana saat liburan nanti. Ayahmu,pasti setuju! Banyak tempat wisata alam yang indah di Indonesia..setiap tempat wisata alam memiliki nilai pengetahuan yang tinggi,loh..Selain,Pulau Kembang,masih ada banyak lagi pulau lain yang terbentuk dari delta sungai.

Talytha Azzahra Raffanda
Talytha Azzahra Raffanda
2 tahun yang lalu

Pada akhir pekan ini saya membaca majalah bobo,di dalamnya ada cerpen yang berjudul "Penjual Kalung Kerang". Cerpen ini berisi tentang seorang anak yang bernama Nila yg sedang berlibur ke vila bersama keluarganya.Suatu hari ada anak penjual kalung kerang yang menawarinya barang dagangannya,tetapi karena pada saat itu Nila hanya sendiri di vila,Nila menolaknya.Dia ingat pesan dari orang tuanya agar tidak banyak bicara dengan orang yang tidak dikenalnya.Tidak lama penjual kalung kerang itu pergi terdengar ada yang berteriak copet,Nila mengira copet itu adalah penjual kalung kerang, padahal justru penjual kalung kerang itulah yang membantu menangkap copet itu.Nila merasa bersalah karena telah berprasangka buruk kepada penjual kalung kerang itu.Nila pun meminta maaf dan kemudian membeli kalung kerang itu untuk dibagi-bagikan kepada teman-temannya.

Afazila ezra kuswara
Afazila ezra kuswara
2 tahun yang lalu

Aku membaca buku tempat wisata di Indonesia yaitu bali, yang menarik disana pantai nya yang indah, dan air terjun yang sangat cantik.

Mutia eriska fitriatul akromah
Mutia eriska fitriatul akromah
2 tahun yang lalu

Sang kancil yang pintar, sang kancil yang sangat pintar yang ingin membantu kelinci yang sedang susah

Agenda Hari Ini