JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA II

7 Mei 2023 - 22 Mei 2023
Triwulan 2

10244

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 7 - 20 Mei kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Rizky Julian Al-Vares
Rizky Julian Al-Vares
1 tahun yang lalu

Jogja di daerah magelang sangat menarik dengan candi borobudurnya

ARKA ZIBRYAN
ARKA ZIBRYAN
1 tahun yang lalu

aqu tdi baca buku tentang kisah kancil yg cerdik,di sebuah hutan ada kancil yg cerdik dan sangat pintar.

Caesar Al-Ghifari
Caesar Al-Ghifari
1 tahun yang lalu

Bali sebagai destinasi wisata populer di Indonesia, memiliki banyak daya tarik yang membuat wisatawan selalu ingin liburan ke Bali. Baik keindahan pemandangan alam,danau dan pantai pasir putih. Dan juga karena keunikan seni dan budaya yang ada di Bali, seperti: omed- omedan ( ciuman masal. Mekepung ( balapan kerbau) Hari raya Nyepi, pawai ogoh-ogoh,pura di tengah danau, ngaben,Penjor, pestival layang- layang ukuran raksasa, nama depan yang sama. Ciuman masal

Thufa safinatunajah
Thufa safinatunajah
1 tahun yang lalu

Hari ini Saya membaca buku Dongeng"Si Kancil Yang Cerdik" Penulis,Endyas Wigunallustrasi. Menceritakan tentang betapa cerdik dan lincahnya kancil yang kerap Kali membuat hewn lain bahkan manusia kisah tersebut terpedaya Olehnya.

Daryl Gibran prayudi
Daryl Gibran prayudi
1 tahun yang lalu

Buku dongeng tentang singa dan tikus yg ditulis oleh Aesop. Cerita singkatnya adalah: Pada zaman dahulu kala, di dalam hutan, hiduplah seekor tikus kecil di gua bersama seekor singa buas. Saat singa itu sedang tidur, tikus kecil menghampirinya. Singa tersebut bangun karena merasa terusik, lalu mengatakan bahwa akan memakannya. Namun sang tikus itu bercicit dan mengatakan jgn makan aku, aku berjanji akan membantumu saat kmu dalam kesulitan. Sang raja hutan itupun tertawa dg kencang dan membalas ucapan si tikus "kamu yg kecil akan membantuku? Hahahaha. Tp baiklah, karena kau sudah membuatku tertawa, akan aku lepaskan kau kali ini. Keesokan harinya, sang singa terjebak pada jaring-jaring pemburu. Sang singa mengaum dan si tikus kecil mendengar permintaan tolong sang singa. Dg lihai, si tikus menggigit jaring-jaring pemburu, dan mereka pun akhirnya berteman selamanya.

ABD MAJIT
ABD MAJIT
1 tahun yang lalu

Buku yang saya baca hari ini : "Belajar Mudah Ilmu Tajwid" oleh Dr. Muhammad Sobron, M.A. Bukunnya mengenai makhorijul huruf, hukum-hukum Tajwid serta contoh bacaannya.

Afikha Raysha Setiawan
Afikha Raysha Setiawan
1 tahun yang lalu

Hamparan pulau-pulau berbentuk kerucut yang subur dengan latar perairan biru dan pirus adalah salah satu pemandangan paling spektakuler di Indonesia. Ratusan pulau dan ngarai membentuk surga tropis ini, tetapi keindahannya juga terbentang di bawah permukaan. Ikan berwarna-warni dan beragam kehidupan laut tumbuh subur di perairan yang hangat dan jernih. Faktanya, terumbu karang di sini adalah salah satu yang paling beragam keanekaragaman hayatinya di planet ini, menjadikan Raja Ampat sebagai daerah yang populer untuk menyelam di Indonesia. Begitu besar kuantitas dan keragaman biota laut di sini sehingga para ilmuwan menggambarkan Raja Ampat sebagai titik panas biologis dan percaya bahwa sistem terumbu di sini mengisi kembali terumbu karang di seluruh Pasifik Selatan dan Samudra Hindia.

Naufal Abyaz Raditya Pratama
Naufal Abyaz Raditya Pratama
1 tahun yang lalu

Saya sangat tertarik dengan budaya Indonesia saya membaca buku yang berjudul wayang Setelah membaca buku itu saya jadi lebih tau bagian bagian dari wayang

NIRMALA AZMI ADDIEN
NIRMALA AZMI ADDIEN
1 tahun yang lalu

Bali, tempat yang menarik yaitu pantai

Agenda Hari Ini