Nur Ulis Sekar Sari
1 tahun yang lalu
Halo sobat baca, hari ini saya membaca buku karya Enid Blyton berjudul Anak dalam Cermin. Cerita pendek ini berkisah tentang Ronnie. Pada suatu hari, teman-temannya datang berkunjung ke rumah Ronnie. Tetapi dia enggan meminjamkan mainan maupun bukunya kepada mereka. Ibu Ronnie kesal dengan sikap Ronnie. Pada kesempatan lain Ronnie berada di kamar orang tuanya dan melihat cermin besar. Ronnie melihat semua hal yang mirip dan sama dengan apa yang ada di cermin. Bahkan ketika dia melihat anak yang mirip dengannya tidak mau berbagi mainan, tidak mau meminjamkan buku. Ronnie tidak suka anak dalam cermin itu, karena anak itu pelit. Ronnie ketakutan dan berlari ke ibunya dan menceritakan pengalamannya. Lalu Ibu menasehati Ronnie agar tidak berkelakuan seperti anak dalam cermin tersebut
Muhammad Sabil Al Fahmi
1 tahun yang lalu
Buku A history of modern Indonesia karya Adrian vickers. Buku ini menceritakan tentang sejarah Indonesia yang sudah terjadi sejak masa kolonial hingga Indonesia di zaman sekarang.
Reylany Rita Marbun
1 tahun yang lalu
judul cerita adalah hewan badak
penulisya adalah m.rantissi
cerita singkat tentang hewan badak adalah:
badak adalah hewan yang langka di dunia. saat ini populasinya tinggal sedikit dan hampir punah, sehingga ia perlu di lestarikan.Ia mempunyai cula yang terbuat dari keratin yang terletak di bagian dahi. Ia beratnya mencapai 3 ton .
Gemiyati
1 tahun yang lalu
Judul cerita: perumusan naskah proklamasi kemerdekaan Indonesia
Indonesia sempat menjadi merdeka sejak abad 17 Indonesia didatangi bangsa asing yang ingin menguasai bangsa Indonesia pada saat penjajahan mengalami kensesaraan yang luar biasa kekurangan makanan pakaian kerja paksa dibawah kodisi yang menyiksa melihat penderitaan ini tokoh tokoh Indonesia Soekarno Mohammad Hatta yang tergantung pada NKRI untuk berjuang kemerdekaan tentara pembela tanah air terus membangun gerakan untuk merebut kekuasaan maka Jepang pun menyerah syarat pada sekutu pada saat inilah Laksamana Maeda seorang perwira angkatan laut Jepang merasa Indonesia berhak mendapatkan kemerdekaan momen kekalahan dianggap hal yang tepat untuk melaksanakan proklamasi dan pemerintah Jepang tidak memenuhi syarat Soekarno merasa dibohongi dan akhirnya dia dan rombongan kerumah Laksamana Maeda akhirnya merdeka dengan adanya Naskah ini keesokan harinya 17Agustus 1945 dilaksanakan proklamasi kemerdekaan
Gibran Aldric Wicahyoko
1 tahun yang lalu
Hari ini saya membaca buku berjudul : Timun Mas, penulisnya Tiara Ikranegara. Cerita singkatnya sebagai berikut. Suatu hari ada seorang nenek yang hidup sendirian, ia setiap hari bekerja sebagai petani. Lama kelamaan, nenek itu merasa kesepian dan membayangkan betapa bahagianya jika mempunyai seorang anak perempuan.
Suatu ketika, nenek itu pergi ke goa tempat tinggalnya buto ijo. Nenek meminta untuk diberikan anak. Buto ijo pun mengabulkan permintaan si nenek, asalkan harus berjanji ketika anak itu kelak sudah berusia 6 tahun harus diantar ke goa untuk dijadikan tumbal Buto ijo, nenek pun mau dan berjanji.
Suatu ketika, si nenek sedang bekerja di sawah sangat kaget menemukan ada timun yang berwarna kuning, lalu timun itu dibawa pulang ke rumah.
Sesampainya di rumah, timun itu dibelah dan ternyata di dalamnya ada bayi yang sangat cantik. Nenek amat senang dan dirawatlah bayi itu sampai besar dan bayi itu diberi nama Timun Mas.
Bayi itu tumbuh menjadi gadis cantik, dan menjadi anak yang periang dan patuh. Tibalah usia Timun Mas beranjak 6 tahun, nenek khawatir Buto ijo akan datang. Nenek sudah antisipasi pergi ke pertapa tua di desa lain untuk meminta senjata penangkal melawan Buto ijo. Nenek diberikan 6 bungkus untuk melawan Buto ijo.
Tibalah saat Buto ijo datang, Timun Mas lalu berlari menuju hutan sambil membawa 6 bungkus penangkal Buto ijo. Buto ijo marah besar, sambil mengejar masuk ke dalam hutan. Satu per satu bungkusan di lempar ke arah Buto ijo dan keajaiban selalu terjadi yang akhirnya Buto ijo kesulitan mengejar Timun Mas. Bungkusan yang terakhir membuat Buto ijo jatuh kedalam jurang yang berisi api dan membakar Buto ijo itu hingga meninggal. Timun Mas akhirnya selamat dan dengan gembira bisa berkumpul lagi dengan nenek tua yang sudah merawatnya hingga dewasa. Mereka pun hidup bahagia.
Qiyamullail nur firdan
1 tahun yang lalu
Hallo saya membaca buku novel, buku ini bersuasana horor, buku ini berjudul RITUAL, dan penulisannya jounatan guntur alam, jounatan yang masuk kedalam peran utama. Baik akan saya ceritakan kalian perhatikan ya, awal mula jou ingin pergi ke sekolah SMA, disana suasananya sunyi sekali juga cuaca yang mendung hujan rintik rintik, jou ingin menaiki anak tangga untuk menuju kedalam kelasnya, tidak lama jou mendengar ada langkah kaki dari belakangnya, tappp.. tapp..tapp... Jou kaget, dia berfikir bahwa ada siswa lain yang sudah datang, tetapi jou mengarah pandangan nya ke arah lapangan tidak ada satu pun kendaraan, jou fikir bahwa itu siswa yang manaiki kendaraan umum seperti ia. Lanjut jou berjalan dan sesampainya ia di depan kelas seketika hujan lebat,gelap, dan jou masuk kedalam kelasnya hanya memanfaatkan lampu yang ada di kelas,jou melihat tirai yang berterbangan dan jendela yang terbuka di samping meja guru,jou menaru tas dan ingin menutup, setelah menutup jou melihat meja temannya nya sebut saja (Leo) Leo adalah sahabat korban diskotik temannya dan (Nayla) adalah korban diskotik temannya. Jou memandang mejanya, lalu ada tetesan air hujan dari atas ia berkata: apakah plafon nya bocor? Dan saat jou melihat lagi itu bukan air hujan tp air darah yang menutupi nama Leo. Pada saat itu Leo suka mencoret coret meja dengan nama dia agar nanti yang duduk di tempat itu mengetahui siapa yang mendudukinya, jou kaget,panik, gemetar, di situ jou tidak bisa kemana kemana. Setelah ia sekolah ia pulang dan memberi tahu Natali(adiknya), jou memberikan sebuah foto dari ponsel jou, dan Natali bercakap: ini ga di edit kan? Ucap jou enggak, lalu beberapa hari jou berfikir ingin menjenguk Nayla dari penyakitnya (koma) sesampainya jou di rumah sakit ia di sana pada malam hari harus menggantikan untuk menunggu Nayla karena Tante via (mama Nayla) ingin pergi. Tidak lama seorang datang bernama melodi bertemu dengan jou, melodi adalah orang yang telah mencelakakan jou dan Nayla tapi tidak ada yang tahu kecuali abangnya melodi (Bram) melodi berkata: aku tahu cara membangun kan nay dari koma! Jou menjawab : bagaimana,apa yang harus dilakukan??
Jawab melodi: kita harus melakukan ritual, siap kan peti mati, baju Nayla, tempat arwah pemuda,dan tiga helai rambut nay!!!
Jawab jou: h-hah, lalu jika gagal resikonya apaa??
Jawam melodi: resikonya adalah nay akan meninggalkan selamanya, jou kaget,tapi jou tetap menginginkannya, ke esokannya jou ke rumah nanya Nayla untuk meminta nya, ternya di rumah nya hanyalah ada pembantunya (bi Tuti) ucap jou: bi saya mau minjam dulu seragam sekolah Nayla dan bi Tuti langsung memberikan nya itu saja. Dan setelah mereka menyetujui untuk melakukan ritual, mereka menjemput dukun (pin thon)yang berasal dari Thailand di bandara, Bram yang menjemput, setelah bertemu pin thon menyuruh memesan hotel di Medan 3 kamar, 1 kamar melodi,2 kamar jou,3 kamar mereka berdua. Setelah masuk kamarnya masing-masing, mereka keluar dengan menggunakan mobil ambulans yang berisi peti mati, yang di dalamnya ada wangi dupa yang begitu menyengat, Jou merasa wangi banget jou tidak tahan juga melihat Nayla yang berada di depan matanya, lalu pin thon mengeluarkan tiga helai rambut nya. Setelah itu saya tidak tahu baru baca setengahnya
Zahra Anggraini
1 tahun yang lalu
Judul Buku : Kilovegram
Penulis : Mega Shofani
Penerbit : PT Gramedia Pustaka Utama
Tahun Terbit : 2018
Tebal Buku : 272 hlm
Kata orang, Aruna itu sebenarnya cantik, tapi.... Gendut.
Iya , Aruna tahu ia gemuk. Ia pun kenyang dan tidak mempan lagi diejek. Habisnya bagaimana? Ia paling sulit menolak makanan, apalagi yang enak. Masakan Mama, misalnya. Atau traktiran Raka, sahabatnya.
Tetapi sikap cuek Aruna mulai berubah setelah Nada, sepupunya yang cantik dan serbabisa, masuk ke SMA yang sama dengannya. Bukan itu saja, Raka terang-terangan memuja dan mendekati Nada sehingga membuat Aruna merasa tersisih dan minder. Apa yang harus ia lakukan agar bisa seperti Nada ?
Aruna pun memutuskan mulai berdiet. Bagaimanapun caranya, ia harus langsing, langsing, langsing! Ia tidak akan kalah dengan cewek-cewek lain di sekolah dan akan mendapatkan kembali perhatian Raka.
Zuhairiyah fitri
1 tahun yang lalu
Judul buku : Jaket pinjaman
Penulis : Yuniar khairani
Isi Cerita :...
Buku ini menceritakan tentang saudara kembar yang bernama Atta dan Abida, Atta mempunyai hobi melukis. Suatu hari Atta ingin pergi melukis, dan atta melihat jaket baru milik adiba, atta pun meminjam nya secara diam2.
Saat melukis ada kecelakaan kecil yg menyebabkan jaket abida terkena tumpahan cat, karena takut abida akan marah maka atta menyembunyikan jaket abida yg terkena tumpahan cat dan mencoba membersihkan nya.
Saat membersihkan jaket nya, abida pun melihat lalu menanyakan kepada atta kenapa dengan jaket nya? Adiba pun marah dengan yg dilakukan atta, sudah meminjam tanpa izin juga tidak bisa berhati-hati menjaga nya.
Atta pun meminta maaf kepada abida, dengan berusaha memperbaiki nya. Lalu sebagai permintaan maaf jaket tersebut ditambah lukisan yg bagus&menarik, melihat jaket nya menjadi lebih bagus setelah diperbaiki, abida pun senang dan mereka saling memaafkan, mereka pun bermain bersama kembali dengan saling menghormati keberagaman dalam kebersamaan.
Khalisa putri Cahyani
1 tahun yang lalu
Judul buku:putri hijau&sultan
mukhayat syach (Aceh)
Nama penulis:dini ayu
Cerita:Alkisah di desa siberaya, dekat hulu sungai deli,hidup tiga orang kaka-beradik yatim-piatu bernama mabang jazid, mambang khyali dan putri hijau mereka adalah anak kembar dari Sultan sulaimin penguasa kerajan Deli yang telah wafat