JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA II

7 Mei 2023 - 22 Mei 2023
Triwulan 2

10244

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 7 - 20 Mei kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Andrea Dominique Danish Sakalasastra
Andrea Dominique Danish Sakalasastra
2 tahun yang lalu

Buku : Aku anak anak jujur Nama penulis : Rian F. Rahman Buku tersebut menceritakan tentang kejujuran, ketika dikelas anak laki2 tsb menemukan uang, lalu ke esokan harinya anak tsb mengumumkan bahwa dia menemukan uang. Dan ternyata ada temannya yg kehilangan uang. Lalu temanya berterima kasih kepada anak yang telah menemukan uangnya.

muzhaffar izzuddin rafif
Muzhaffar izzuddin rafif
2 tahun yang lalu

judul buku: adab adab tidur nama penulis: siroj hardian, lc. isi buku: bagaimana caranya agar tidur kita bernilai ibadah sesuai dengan tuntutan nabi saw.

Abdul Hakim Al Buchory
Abdul Hakim Al Buchory
2 tahun yang lalu

Buku Rakyat Nusantara, Ciptaan Dini Ayu. Cerita rakyat merupakan warisan kebudayaan bangsa yang telah turun temurun diceritakan oleh masyarakat.

Erna Listiani
Erna Listiani
2 tahun yang lalu

Saya membaca nyaring buku berjudul "Ayo Pulang" hari ini. Buku tersebut ditulis oleh Erni Hastuti, diilustrasikan oleh Ade Chintya.. Buku tersebit menceritakan tentang seorang snak gembala bernama Tole. Tole diminta oleh ayahnya menggembalakan seekor anak sapi. Di buku tersebut dicerirakan keasyikan Tole bermain benthik. Anak sapi marah karena diabaikan. Saat membaca nyaring, anak-anak suka sekali mendengarkan. Setelah itu, mereka juga langsung berebut memegang buku tersebut dan membacanya sendiri.

Bilal Gustu Rahardi
Bilal Gustu Rahardi
2 tahun yang lalu

Hari ini saya membaca buku berjudul Ki Hajar Dewantara karya Darsiti soeratman.Buku ini berisikan biografi,perjungan dan ajaran hidup kihajar dewantara

VITASYA NARAKINNA FAIZAL
VITASYA NARAKINNA FAIZAL
2 tahun yang lalu

Ensiklopedia Negeriku-Alat Musik Tradisional Pengarang : Dian Kristiani Illustrator: Chocolatte Studio Indonesia memiliki macam-macam alat musik tradisional, yang digunakan sebagai alat pengiring ritual, hiburan, alat komunikasi, dan pengiring tarian. Mulai dari alat musik tabuh, misalnya Dogdog Lojor, Katambung, Tifa. Alat musik gesek, ada Tarawangsa, Arababu, Pa'keso. Alat musik pukul, seperti Palompong, Parappasa, dan masih banyak lagi alat musik tradisional lainnya. Ayo, jaga kelestariannya dan kenalkan pada seluruh dunia bahwa bangsa Indonesia adalah bangsa yang kaya.

Adzkia samha saufa
Adzkia samha saufa
2 tahun yang lalu

Buku dongeng semut dan kupu kupu, penerbit: The Asia foundation ,let's red berceritakan tentang semut yg rajin yg mempunyai teman kupu kupu dan belalang.

VIZIANA SIDQYAH
VIZIANA SIDQYAH
2 tahun yang lalu

Bawang Merah Dan Bawang Putih. Penerbit "Bintang Indonesia" Jakarta. Buku ini bercerita tentang seorang gadis yang bernama "Bawang Putih". Gadis Yatim Piatu yang tinggal bersama Ibu Tiri yang mempunyai anak seusianya yaitu "Bawang Merah". Bawang Putih selalu dibebani pekerjaan berat, seperti mengambil air dari sumber yang jauh dari rumah.

Agenda Hari Ini