JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA II

7 Mei 2023 - 22 Mei 2023
Triwulan 2

10244

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 7 - 20 Mei kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Khofivah augia soleha
Khofivah augia soleha
2 tahun yang lalu

Saya pernah baca buku cerita judulnya berteman dengan siapa saja. Disitu saya baca dan ceritanya tentang ad seorang sahabat 3 orang mereka tuh berbeda agama 2 orang agama Kristen 1 orang agama islam 2 orang sahabat ini selalu pergi keluar kelas kalau pelajaran agama islam , satu orang Kristen ini lama lama dia kecewa memiliki sahabat berbeda agama dengan dia dia selalu menjauh dan tidak bersahabat lagi tapi 1 nya lagi orang Kristen tetap masih berteman dengan orang agama islam . Pada suatu hari orang agama Kristen in yang gak mau berteman dengan agama islam dia tidak bawa buku disitu dipinjam kan oleh kawannya yang berbeda. Disitulah dia menyadai bahwa kita harus berteman dengan siapa saja.

Syifa
Syifa
2 tahun yang lalu

Cerita singkat Asal mula Gunung merapi, Di percaya untuk di buat untuk menyeimbangkan gunung-gunung yang ada di Jawa Barat, karena pulau jawa di percaya akan miring ke barat dan tenggelam sebagian. Pembuatan gunung merapi di lakukan dengan memindahkan suatu gunung ke tengah pulau jawa. Gunung yang di pindahkan tersebut bernama Gunung Jamurdipa.

Ari Santy
Ari Santy
2 tahun yang lalu

Buku tentang kisah si kancil..ada cerita kancil yang mau menyebrang sungai. Karena takut dimakan buaya kancil berjanji akan menyerahkan dirinya kalau kancil sudah sampai ke sebrang . Buaya pun membantu kancil menyebrang dengan berbaris. Setelah berhasil menyebrang kancil pun melarikan diri.

Zahrina salsabila Yuliana
Zahrina salsabila Yuliana
2 tahun yang lalu

Sejarah Indonesia Nama Indonesia sendiri baru di gunakan pertama kali saat Kongres Pemuda || 28 Oktober 1928 , dan bangsa Portugis ditahun 1509 berhasil menguasai daerah Malaka , Ternate dan madura , setelah Portugis, Belanda kemudian ke wilayah banten dalam pemimpinan Cornelis de Houtman . Saat itu Belanda membentuk VOC dan menguasai rempah-rempah Indonesia.

KALISTA PUTRI
KALISTA PUTRI
2 tahun yang lalu

tentang seorang anak raja yang tersesat karena salah nya sendiri kabur dari rumah

Dhira Almira Zidni Aryadi
Dhira Almira Zidni Aryadi
2 tahun yang lalu

Saya ingin sekali ke Bali karna pemandangan dibalik sangat indah.

Zahrani Salsabila Yuliani
Zahrani Salsabila Yuliani
2 tahun yang lalu

Judul:Sejarah Kemerdekaan Indonesia Yang Penuh Perjuangan Hari Kemerdekaan Indonesia dirayakan setiap tanggal 17 Agustus. Tanggal tersebut bertepatan dengan momen dibacakannya teks proklamasi Indonesia oleh Soekarno di tahun 1945. Namun, perjuangan bangsa Indonesia untuk bisa merdeka dan membacakan teks proklamasi tersebut tidaklah mudah. Bangsa Indonesia harus mengalami penjajahan dari negara-negara seperti Belanda dan Jepang selama bertahun-tahun. Tujuan para penjajah mendatangi Indonesia memang untuk mendapatkan sekaligus menguasai pasar dengan menjual rempah-rempah yang saat itu sangat mahal. Melihat banyak orang yang menderita, Soekarno dan yang lainnya tergerak untuk maju dan melalukan perlawanan demi mengusir para penjajah. Pada akhirnya, perjuangan mereka pun menuai hasil.

Miftahul Huda
Miftahul Huda
2 tahun yang lalu

Indonesia baru di gunakan pertama kali saat kongres pemuda ll 28 Oktober 1928.sebelum itu wilayah Indonesia lebih di kenal dengan sebutan Nusantara.berbagai kerajaan berada di wilayah Nusantara ini

Mutiara Qolbu Maulida
Mutiara Qolbu Maulida
2 tahun yang lalu

Indonesia terdiri dari 17 ribu pulau yang menyimpan keindahan,seperti pegunungan,laut,dan bukit.

Agenda Hari Ini