JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA II

7 Mei 2023 - 22 Mei 2023
Triwulan 2

10244

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 7 - 20 Mei kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Nuril Fajriyah
Nuril Fajriyah
2 tahun yang lalu

Bali,bandung,labuan bajo/ntt

Afra Nayla Almaira Putri
Afra Nayla Almaira Putri
2 tahun yang lalu

sama orang tua atau dengan saudara karena bisa lebih di pengawasi oleh mereka agar tidak berpencar atau hilang

zierly fida aurelia
Zierly fida aurelia
2 tahun yang lalu

dengan keluarga, karena terasa menyenangkan dan tidak canggung seperti saat bersama teman dan bisa lebih mempererat keharmonisan keluarga

Nahya Nafizah Sulaeman
Nahya Nafizah Sulaeman
2 tahun yang lalu

Banda Neira kepulauan maluku, karna keindahan alam dan ada ketenangan yang membuat aku ingin pergi kesana

ZIFANA ZAHARA
ZIFANA ZAHARA
2 tahun yang lalu

Sejarah Nasional Indonesia Bangsa Indonesia bangsa sejak awal zaman prasejarah mampu mengarungi lautan dan bangsa Indonesia bekerja sama dalam perdagangan Internasional dengan negara India dan Cina kala itu Dan dalam buku Sejarah Nasional Indonesia juga terdapat tentang prasasti - prasasti yang ada di seluruh Indonesia, dan berceritakan pula tentang kehidupan masyarakat dan agamanya

Rizka Salsabila
Rizka Salsabila
2 tahun yang lalu

keluarga. karena, saat bersama mereka saya merasakan kebersamaan yang hangat. saya suka me-time dengan keluarga karena saya dapat merasakan kesenangan yang sederhana. rasanya seru sekali ketika bercanda dan tertawa bersama mereka, mengamati banyak hal sambil bercanda ria.

Alden Cornelius Simanjuntak
Alden Cornelius Simanjuntak
2 tahun yang lalu

Malin Kundang, menceritakan seorang anak yang sangat sayang kepada orang tuanya saat dia pergi merantau dia menikah dengan seorang wanita namun saat dia pulang ke kampung halamannya dia berpura-pura tidak mengenal orang tuanya, orang tuanya kecewa dan mengutuknya menjadi batu

Muhammad Rizky Pratama
Muhammad Rizky Pratama
2 tahun yang lalu

Saya meminjam buku tentang Indonesia di perpustakaan sekolah saya,,buku yg saya baca hri ini tentang keragaman budaya yang ada di Indonesia.

Afra Nayla Almaira Putri
Afra Nayla Almaira Putri
2 tahun yang lalu

lombok , karena lautnya yang sangat indah

Agenda Hari Ini